Hari Pertama Pendaftaran Calon Bupati-Wabup, KPU Bojonegoro Belum Terima Pendaftar

- Admin

Selasa, 27 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO, SUARABANGSA.co.id – Tahapan Pilihan Kepala Daerah (Pilkada) Pendaftaran mulai di buka Hari ini selasa 27/8/2024 oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bojonegoro, Provinsi Jawa timur.

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bojonegoro, Robby Adi Perwira, mengatakan awak Media suara bangsa saat di hubungi lewat Telpon nya mengatakan, di hari pertama ini belum ada yang mendaftar dan hari pertama di tutup pukul empat sore, di hari kedua juga ditutup pukul empat sore, di hari ketiga di tutup pukul 23:59 WIB.

“Di hari pertama sampai jam 4 tadi tidak ada yang mendaftar, besok juga di buka sampai jam 4 sore, dan di hari ketiga di buka sampai pukul 23:59 WIB, bila ternyata masih ada satu pasangan calon maka, waktu di perpanjang 3 hari,” terangnya.

Baca Juga:  Versi Quick Count TerUKUR, Fauzi-Eva Unggul 3,3 Persen

Lebih lanjut, bila sampai pendaftaran pada hari pertama dan hari ketiga ternyata baru satu pasangan calon, maka pendaftaran di perpanjang tiga hari,waktu nya juga seperti sebelumnya.

“Sama jam nya di hari pertama sampai jam 4 sore, di hari kedua juga sama sampai jam 4 sore, pada terakhir di jam 23:59 WIB, jadi terakhir tanggal 1/9/2024 jam 23:59 WIB,” ujarnya.

Saat disingung terkait paslon yang sudah menghubungi KPU terkait pendaftaran, lelaki yang akrab dipangil Roby tersebut, baru pasangan Setyo Wahono yang mengabarkan besok pukul 14:00 WIB yang akan mendaftar ke KPU.

Baca Juga:  Bersiap Hadapi Pemilu 2024, Polres Bojonegoro Gelar Seminar Literasi Digital

“Besok info ada satu pasangan yaitu Setyo wahono dan Nurul azizah, rencana nya konfirmasi sebelum nya jam 9:00 WIB, tapi tadi konfirmasi infonya jam dua akan ke KPU,” terangnya.

Saat disingung paslon yang telah lakukan Cek kesehatan baru satu paslon apakah paslon yang lainya bisa cek kesehatan di tempat lain, Roby mengatakan bahwa yang dilakukan oleh salah satu calon adalah inisiatif sendiri dan bukan tahapan dari KPU, proses Cek kesehatan adalah setelah pendaftaran dilakukan.

“Soal cek kesehatan dilakukan setelah pendaftaran, jadi nanti setelah menyerahkan persyaratan baru cek kesehatan, dan itu akan dilakukan oleh KPU,” ujarnya.

Baca Juga:  PPP Sampang Gelar Muscab, Bentuk Tim Formatur Hingga Tentukan Target Pileg 2024

Roby juga berpesan pada paslon agar tidak membawa masa dan membuat arak – arakan, Dan masa yang berjumlah besar,

“Kalau bisa sih bagi paslon tidak membawa arak arakan dan masa yang berjumlah besar, yang dibutuhkan adalah paslon wajib hadir, LO, dan persyaratan yang dibutuhkan oleh KPU,” pungkasnya.

Penulis : Takim

Editor : Putri

Berita Terkait

Setyo Wahono dan Nurul Azizah Resmi Akan Nahkodai Bojonegoro Periode 2025-2030
Saksi 01 Tidak Mau Tanda Tangan, Setyo Wahono-Nurul Azizah Menang Telak Pilkada Bojonegoro
Gus Haris – Ra Fahmi Ajak Masyarakat Bersatu Bangun Probolinggo
Hasil Hitungan Cepat, Paslon Faham Unggul di Pilkada Sumenep
Pilkada Bojonegoro, Pasangan Wannur Unggul
Koalisi Pesantren Akhiri 20 Tahun Dinasti Politik di Probolinggo
Nyoblos di TPS 002, KH Imam Hasyim: Tetap Jaga Kerukunan
Naik Motor, Bupati Fauzi Nyoblos Beserta Istri Di Tps 01 Desa Torbang

Berita Terkait

Minggu, 12 Januari 2025 - 02:22 WIB

Hendak Liputan, Seorang Wartawan di Pamekasan Mengaku Mendapat Intimidasi dari PKL

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:14 WIB

Meskipun Ditolak Masyarakat, Bego Galian C Masih Berada Ringintunggal Bojonegoro

Selasa, 7 Januari 2025 - 03:19 WIB

Alat Berat Masih di Tempat Galian C, Warga Gayam Bojonegoro Mulai Resah

Rabu, 1 Januari 2025 - 13:59 WIB

Tambang Ilegal Galian C Marak di Bojonegoro, Ada Beking Orang Penting? 

Senin, 23 Desember 2024 - 10:18 WIB

Ziarah ke Makam Leluhur, Pj Bupati Peringati Hari Jadi Kabupaten Sampang ke 401

Sabtu, 21 Desember 2024 - 16:05 WIB

ADEMOS Indonesia bersama Kabupaten Pacitan Inisiatif Pengelolaan Daerah Kebencanaan

Selasa, 17 Desember 2024 - 17:46 WIB

SLB Api Alam Pamekasan Lakukan Rutin Clas Meeting

Sabtu, 14 Desember 2024 - 14:31 WIB

Program Makanan Bergizi Sudah Mulai Disalurkan pada Siswa di Pamekasan

Berita Terbaru