“Insiden itu terjadi saat Bus Karina Nopol: B 7036 PRN dalam perjalanan dari Jakarta menuju Sumenep, sesampai di lokasi kejadian sopir melihat ada asap yang keluar dari bagian tengah samping sebelah kiri, tidak lama kemudian api cepat membesar dan membakar seluruh Badan Bus,” terangnya.
“Saat ini Anggota Sat Reskrim dan Satlantas melakukan TPTKP dan olah TKP, untuk kerugian ditafsir mencapai 2 Milyar,” imbuhnya.
Penulis : Wiwin
Editor : Putri
Halaman : 1 2