Pelantikan PAW Anggota DPRD Bojonegoro dari Gerindra Tinggal Menungu Waktu

- Admin

Kamis, 13 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO, SUARABANGSA.co.id –  Pergantian Antar Waktu (PAW) Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dari Fraksi Gerindra yaitu M. Hafidz Saputra pasca gugatan di pengadilan, informasinya PAWnya sudah muncul di Badan musyawarah (Banmus) kemarin, Penganti M Hafidz Saputra yaitu Suprapto, tinggal menungu waktu. Rabu 12/2/2025. Bojonegoro Provinsi Jawa timur.

Dari pengalian Awak Media Suara Bangsa surat pengajuan rekomendasi ke Gubernur sudah terkirimkan dan semua sudah terverifikasi semua dan komplit dan pihak penganti M Hafids saputra juga sudah memverifikasi ke KPU info yang Suara Bangsa gali, dan saat Awak media mengali info lewat Ketua DPC Gerindra Bojonegoro, di hubungi lewat Telpon nya tidak di bales dan di jawab.

Baca Juga:  Pemkab Pamekasan Akan Bangun Kantor KIHT

“Wong penganti hafid, Pasca gugatan dan sidang kemarin, sudah lengkap semua kok berkasnya, ke gubernur sudah dikirim, dan kemarin juga sudah mengurus ke KPU, ya tinggal nungu waktu saja,” ungkap kader Gerindra yang mewanti-wanti tidak menyebutkan namanya.

Hal tersebut dibenarkan oleh Sekertariat Dewan (Sekwan) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bojonegoro,Hal tersebut di sampaikan Oleh Edi Susanto S,sos,.Msi. Jadwal pelantikan tersebut sudah muncul di Badan Musyawarah (Banmus) kalau tidak salah tanggal 27 Februari, Karena masa bakti Pj Bupati sudah berakhir maka di hadiri oleh Bupati dan Wabup, kalau tanggal pelantikan Bupati di tanggal 20 nanti, kemungkinan beliau bisa hadir.

Baca Juga:  Sejumlah Tim Bakal Pantau Penggunaan DBHCHT di Pamekasan

“Tanggal 20 nanti kan Bupati kan sudah pelantikan, jadi nanti yang Hadir Bupati dan Wakil Bupati,” terangnya.

Saat disingung terkait surat Rekomendasi dari Gubernur apakah sudah turun karena pelantikan Bupati dan Gubernur berbarengan, lelaki yang akrab dipangil pak Edi tersebut sampai saat ini surat rekomendasi dari Gubernur memang belum turun, dan bila terjadi penyesuaian pelantikan, ya nanti bisa disesuaikan.

“Kalau sampai tanggal 27 ternyata surat dari Gubernur belum turun maka jadwal pelantikan akan menyesuaikan,” pungkasnya.

Baca Juga:  Berikut Daftar Kecamatan Zona Merah di Sumenep, Sekaligus Jumlah Kasus Positifnya

Penulis : Takim

Editor : Putri

Berita Terkait

Sampang Geger, Bayi Perempuan Tanpa Busana Ditemukan Tergeletak di Sawah
Pembangunan Kantor DPRD Pamekasan Masih Tahap Perencanaan
Maling di Sampang Kepergok saat Beraksi, Kabur tapi Motornya Ditinggal di Lokasi
Polda Jatim Gerebek Produsen MinyaKita Palsu di Sampang, Polres dan Pemkab Dinilai Kecolongan
Beberapa Jam Setelah Beraksi, Polres Sampang Tangkap Pelaku Pembunuh Pria di Sokobanah
Sampang Viral Lagi, Beredar Video Pria Bersimbah Darah Terkapar, Diduga Gegara Asmara
Tujuh Warga Sampang Ditangkap Polisi saat Asyik Judi Remi di Malam Ramadhan
Forkopimda Bojonegoro Tinjau Lokasi Banjir Bandang di Kecamatan Gondang
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 11:50 WIB

Demi Turunkan Kemiskinan Esktrim, Bupati Bojonegoro Akan Naikan IPM

Selasa, 18 Maret 2025 - 11:16 WIB

Bupati Bojonegoro Akan Tutup Toko Modern Ilegal yang Bandel

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:24 WIB

Polda Jatim Gerebek Produsen MinyaKita Palsu di Sampang, Polres dan Pemkab Dinilai Kecolongan

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:16 WIB

Sekwan Akan Lakukan Efisiensi Anggaran, Tapi Ketua DPRD Bojonegoro Akan Beli Mobdin Baru

Rabu, 12 Maret 2025 - 11:52 WIB

BUMD Ketahan Pangan Mandiri di Bentuk saat Efisiensi Anggaran, Begini Komentar Wabup Bojonegoro

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:28 WIB

Bahas Tentang Hutan, Bupati Bojonegoro Temui ADM Bojonegoro dan Tuban

Senin, 10 Maret 2025 - 16:06 WIB

Bupati Bojonegoro Akan Keluarkan SE, Demi Tata Kelola Pemerintahan Bersih dari Unsur KKN

Kamis, 6 Maret 2025 - 15:43 WIB

Anggota DPRD Pamekasan Soroti Kemacetan Arus Lalu Lintas di Pasar Palengaan

Berita Terbaru

Birokrasi

Bupati Bojonegoro Akan Tutup Toko Modern Ilegal yang Bandel

Selasa, 18 Mar 2025 - 11:16 WIB

Daerah

Pembangunan Kantor DPRD Pamekasan Masih Tahap Perencanaan

Sabtu, 15 Mar 2025 - 10:38 WIB