Pemkab Bojonegoro Gelar Peningkatan BPD, Diharapkan Wujudkan Tata Kelola Pemerintahan Desa yang Baik

- Admin

Rabu, 18 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO, SUARABANGSA.co.id – Wujudkan tata kelola pemerintahan desa yang baik dan benar, Pemkab Bojonegoro melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) mengadakan kegiatan Peningkatan Kapasitas Badan Permusyawaratan Desa (BPD).

Acara dilaksanakan di ruang Angling Dharma Gedung Pemkab Bojonegoro pada Rabu (18/01).

Acara tersebut dihadiri oleh peserta anggota BPD dari kecamatan Bojonegoro serta Balen sebanyak 191 orang.

Kegiatan ini juga merupakan kegiatan lanjutan di tahun 2022 lalu.

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Bojonegoro Machmuddin, mengatakan bahwa kegiatan ini dilaksanakan untuk mendorong BPD dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan desa yang baik dan benar.

Baca Juga:  Pemkab Probolinggo Rencanakan Pilkades Empat Desa Dimulai Akhir Tahun

“Selain itu juga untuk menguatkan peran para anggota BPD dalam penyelenggaraan pemerintahan dalam desa, optimalisasi keterlibatan BPD dalam menyalurkan aspirasi desa yang partisipatif serta memberikan pemahaman akan fungsi perencanaan, pelaksanaan serta tertib administrasi,” terangnya.

Sementara, Bupati Bojonegoro Anna Mu’awanah juga meminta kepada para pengurus serta anggota untuk bisa lebih fokus atas apa yang menjadi tugas dan fungsi BPD.

“Disinilah peran BPD untuk memilah hal mana yang benar-benar urgent dan desa tidak bisa melaksanakan sendiri dalam perencanaan maupun pelaksanaannya,” ungkap Bupati Bojonegoro.

Baca Juga:  Bupati Bojonegoro Berangkatkan CJH Kloter Kedua

Selain itu Bupati juga mendorong regenerasi muda untuk ikut memberikan sumbangsihnya dalam perencanaan pembangunan.

“Terkait program RPL, kami akan melanjutkan ke jenjang S2 untuk bisa menambah ilmu pengetahuan baik bagi diri sendiri dan lingkungan,” pungkas Bupati Bojonegoro.

Berita Terkait

Jadi Tuan Rumah Pertemuan Rutin PKK, DWP, Pj Bupati Bojonegoro Beri Apresiasi
Satpol PP dan Damkar Pamekasan Sosialisasikan Tentang Rokok Ilegal
Pemkab Bojonegoro Gelar Takbir bersama di Pendopo Malowopati
Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers
Bojonegoro Mendapat Tambahan Pupuk Subsidi Sekitar 28 Triliun
Menteri PUPR Tinjau Proses Renovasi Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan Pamekasan
Paripurna Jawaban LKPJ Pj Bupati Bojonegoro, Hasilkan 30 Rekomendasi untuk 2024
Buka Musrenbang RKPD dan RPJPD Tahun 2025-2045, Ini Paparan Pj Bupati Sampang

Berita Terkait

Selasa, 23 April 2024 - 20:29 WIB

Kades Campurejo Berburu Rekomendasi, untuk ikut mencalonkan Pilkada 2024 di Bojonegoro

Minggu, 7 April 2024 - 01:42 WIB

Gerindra dan PDIP Jember Beri Sinyal Kuat Koalisi di Pilkada 2024

Kamis, 4 April 2024 - 23:20 WIB

Ribuan Masyarakat Jember Dukung Gus Fawait Jadi Bupati Jember

Rabu, 3 April 2024 - 11:39 WIB

Plt Ketua PSI Surabaya Serahkan Proses Hukum Kasus Dugaan Penyelewengan Banpol ke Polisi

Jumat, 29 Maret 2024 - 22:57 WIB

Ketua TKD Prabowo Gibran Bojonegoro Berterimakasih Kepada KPU dan Relawan

Selasa, 26 Maret 2024 - 15:09 WIB

Geruduk Kantor DPD PSI Surabaya, Massa Minta Erik Komala Dipecat

Kamis, 21 Maret 2024 - 12:05 WIB

DPC Projo Bojonegoro Ucapkan Selamat atas Kemenangan Prabowo-Gibran

Rabu, 20 Maret 2024 - 05:14 WIB

PPP Pamekasan Siapkan 4 Kader Terbaik Untuk Pilbup 2024

Berita Terbaru

Uncategorized

PJ Bupati Bojonegoro Launching Program Paman Sehati

Rabu, 24 Apr 2024 - 20:22 WIB