Konsolidasi di PAN, Ini Janji Setyo Wahono ke PAN Bojonegoro

- Admin

Minggu, 22 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO, SUARABANGSA.co.id – Dewan Pimpinan Daerah Partai Amanat Nasional (PAN) Bojonegoro juga melakukan konsolidasi dan pemenangan Setyo Wahono-Nurul Azizah.

Dalam konsulidasi dan pemenangan selain dihadiri oleh Ketua DPW PAN Jawa Timur, Juga di Hadiri Bakal Calon Bupati Setyo Wahono, dan Lasuri Ketua DPD PAN Bojonegoro beserta Jajarannya, serta PAC PAN se Bojonegoro.

Suyuti selaku anggota fraksi PAN Bojonegoro menyampaikan amanat ini harus benar-benar dikawal dan harus dimenangkan bahwa yang diusung oleh PAN sudah benar dan tepat.

“Ingat hari hari ini mendatang sampai tanggal 27 November mendatang kita di beri amanat untuk memenangkan Setyo Wahono dan bu Nurul, harus menang,” harapnya.

Baca Juga:  Ini 5 Calon Kades Banjar Talela Yang Lolos Seleksi, Petahana Gugur

Suyuti juga meminta kader-kader PAN harus solid serta menjaga amanah tersebut. “Kalau amanah itu dikhianati maka itu kita yang merugi,” jelasnya.

Selain itu, Ketua DPW Jawa Timur Agung Supriyanto juga hadir dan berpesan kepada kader PAN untuk solid memenangkan Setyo Wahono dan Nurul Azizah, agar kemiskinan bisa teratasi.

“Tetapi dibalik semua ini ada potret kemiskinan yang kurang baik, kenapa ini bisa terjadi, padahal APBD Bojonegoro tertinggi se- Jawa Timur,” tanyanya.

Lanjut Agung, dari hasil penelusurannya elektabilitas Wannur masih tinggi, hal tersebut bila pemilu dilakukan hari ini, PAN menang, Setyo Wahono-Nurul Azizah 70 persen.

Baca Juga:  Memanas! Organisasi Sayap Partai PPP Sampang Adukan Dedi Dores ke Polisi dengan Pasal Fitnah

“Dari elektabilitas hari ini Wahono-Nurul kabarnya masih tinggi, 2029 persoalan persoalan Bojonegoro akan membaik, bila pemilu hari ini dilakukan dengan baik Insyaallah Wahono – Nurul 70 persen,” jelasnya.

Lasuri selaku Ketua DPD PAN Bojonegoro mengharapkan Kader PAN untuk semangat dan bekerja keras memenangkan pasangan WANNUR.

“DPP sudah menggariskan dan merekomendasikan Wahono-Nurul, dan ini komanditer tidak bisa dibantah kenapa dan mengapa, harus diamankan dan dimenangkan,” ungkapnya.

Setyo Wahono mendapat sambutan tersebut merasa tersanjung dan optimis, dan Wahono tidak akan melupakan kisah bersama PAN, PAN menurut Wahono adalah Rumah belajar, Wahono masih menjabat di KPU Bojonegoro Wahono sudah kenal dan dekat dengan Ketua DPD PAN Kala itu, dan banyak belajar dengan beliau.

Baca Juga:  Kejari Bojonegoro Mediasi Kasus Pencurian HP Karyawan Swalayan

“Saya dapat karpet merah, tidak mungkin saya melupakan PAN, Insyaallah PAN belum lupa caranya menang,” terangnya.

Selain memaparkan Visi misinya, selain Program pendidikan untuk Diniah, Madrasah, Pondok pesantren, dan akan membangun infrastruktur jalan pertanian,

“Preoritas saya bila jadi bupati persoalan air bersih akan kita selesaikan dua tahun, dan Ekonomi yaitu sistem Koperasi yang kerja sama dengan BUMD untuk pertanian akan kita lakukan, dan bila kurang paham saya tanya pak Lasuri, saya yakin pak Lasuri ini ahlinya,” pungkasnya.

Penulis : Takim

Editor : Putri

Berita Terkait

KPU Sampang Sampaikan Usulan Pengesahan dan Pengangkatan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Sah, Malam Ini KPU Sampang Tetapkan Jimad Sakteh Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Babak Akhir Sengketa Pilbup Sampang, KPU Segera Tetapkan Bupati Terpilih
MK Tolak Gugatan Pilkada Kabupaten Sampang, Jimad Sakteh Ajak Semua Pihak Bersatu
Setyo Wahono dan Nurul Azizah Resmi Akan Nahkodai Bojonegoro Periode 2025-2030
Saksi 01 Tidak Mau Tanda Tangan, Setyo Wahono-Nurul Azizah Menang Telak Pilkada Bojonegoro
Gus Haris – Ra Fahmi Ajak Masyarakat Bersatu Bangun Probolinggo
Hasil Hitungan Cepat, Paslon Faham Unggul di Pilkada Sumenep

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 05:36 WIB

Pelantikan PAW Anggota DPRD Bojonegoro dari Gerindra Tinggal Menungu Waktu

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:54 WIB

Soal Keluhan Pelanggan, PLN ULP Sampang Minta Maaf: Gangguan Disebabkan Pohon Tumbang

Senin, 10 Februari 2025 - 17:57 WIB

Polres Sampang Amankan Pelaku Penipuan dan Penggelapan, Begini Modus Kejahatannya

Minggu, 9 Februari 2025 - 16:24 WIB

Listrik di Sampang Sering Padam, Warga Bingung Ngadu ke PLN Tak Ditanggapi

Jumat, 7 Februari 2025 - 16:58 WIB

KPU Sampang Sampaikan Usulan Pengesahan dan Pengangkatan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Kamis, 6 Februari 2025 - 21:47 WIB

Sah, Malam Ini KPU Sampang Tetapkan Jimad Sakteh Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:17 WIB

Babak Akhir Sengketa Pilbup Sampang, KPU Segera Tetapkan Bupati Terpilih

Kamis, 6 Februari 2025 - 00:47 WIB

MK Tolak Gugatan Pilkada Kabupaten Sampang, Jimad Sakteh Ajak Semua Pihak Bersatu

Berita Terbaru

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Lantik 123 Pejabat, Ini Harapannya

Jumat, 14 Feb 2025 - 16:50 WIB