Gelar Cipkon, Polsek Bubutan Terjunkan 12 Personel

- Admin

Rabu, 2 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, SUARABANGSA.co.id – Dami menciptakan kesadaran masyarakat dalam pengguna jalan, Polsek Bubutan Polrestabes Surabaya melaksanakan Operasi Cipkon.

Dalam pelaksanaan Operasi Cipta Kondisi (Cipkon) Unit Lantas Polsek Bubutan Polrestabes Surabaya, menerjunkan 12 personel.

Operasi kalai ini dipimpin langaung oleh Kanit Lantas Iptu Sigit Ekan Sahudi SH., di Jalan Genteng kali, Selasa (01/10) pukul 09:00 s/d 10:00 WIB.

Kanit lantas Polsek Bubutan Polrestabes Surabaya mengatakan, adapun sasaran dalam Operasi ini, R2-R4 guna menciptakan situasi di wilayah hukum Polsek Bubutan agar tertip dalam pengendara dijalan.

Baca Juga:  Peringati Hari Juang TNI AD ke-75 dan HUT Kodam V/BRW Ke-72, Kodim 0826/Pamekasan Bagikan 500 Paket Sembako

“Dari hasil pemeriksaan kali ini, R2 sebanyak 285 unit, sedangkan R4 sebanyak 4 unit, yang di periksa dalam pelaksanaan tersebut,” papar Sigit Ekan.

Sedangkan dari hasil penindakan terhadap pengendara, sebanyak 63 lembar surat tilang, dalam rincian yang disita.

Yankni, barang bukti STNK R2 sebanyak 34 lembar, dan Sim sebanyak 26 lembar surat tilangan.

“Dari penindakan tilang, ada 3 unit sepeda motor yang tidak bisa menunjukkan surat-surat kelengkapan dalam pengendara jalan,” tagas Sigit Ekan Sahudi.

“Selama pelaksanaan operasi Cipkon, Alhamdulillah berjalan dengan lancar aman dan situasi arus lalin lancar,” pungkas Kanit Lantas Iptu Sigit Ekan Sahudi SH.

Baca Juga:  Resmob Polrestabes Surabaya Lumpuhkan Tiga Pencuri di Tambak Wedi

Berita Terkait

Pembangunan Kantor DPRD Pamekasan Masih Tahap Perencanaan
Maling di Sampang Kepergok saat Beraksi, Kabur tapi Motornya Ditinggal di Lokasi
Polda Jatim Gerebek Produsen MinyaKita Palsu di Sampang, Polres dan Pemkab Dinilai Kecolongan
Polres Pamekasan Sita 1025 Botol Miras
Beberapa Jam Setelah Beraksi, Polres Sampang Tangkap Pelaku Pembunuh Pria di Sokobanah
Sampang Viral Lagi, Beredar Video Pria Bersimbah Darah Terkapar, Diduga Gegara Asmara
Tujuh Warga Sampang Ditangkap Polisi saat Asyik Judi Remi di Malam Ramadhan
Kebakaran Gudang di Bojonegoro, Polres dan Damkarmat Cepat Tanggapi Laporan Warga

Berita Terkait

Senin, 23 Desember 2024 - 12:08 WIB

Cari Bibit Atlit Sejak Dini, PSHT Bojonegoro Gelar Kejuaraan SH Champion Kids

Selasa, 17 Desember 2024 - 17:52 WIB

KBI Bojonegoro Menurunkan 8 Atlit di Kejurprov, Sabet 6 Medali

Selasa, 24 September 2024 - 21:52 WIB

Bupati Sumenep Lantik Pengurus IPSI, Ketua Pastikan Akan Cetak Atlet-atlet Handal

Minggu, 1 September 2024 - 08:19 WIB

Jete Run Surabaya 2024 Sukses Dihadiri 3.300 Peserta dari Seluruh Indonesia

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 18:33 WIB

Sejumlah 2485 Atlet Siap Berkompetisi Dalam Porkab Bojonegoro 2024

Rabu, 7 Agustus 2024 - 17:33 WIB

AKD Bojonegoro Apresiasi Gelaran Bhayangkara Cup

Rabu, 7 Agustus 2024 - 16:42 WIB

Kalahkan PK Sugihwaras di Grand Final, Bobha Jadi Juara Turnamen Bhayangkara Cup 2024

Minggu, 28 Juli 2024 - 23:48 WIB

Askab PSSI Bojonegoro Gelar Kongres Tahunan PSSI

Berita Terbaru

Daerah

Pembangunan Kantor DPRD Pamekasan Masih Tahap Perencanaan

Sabtu, 15 Mar 2025 - 10:38 WIB