Sambut HUT Lalu Lintas, Unit Lantas Polsek Krembangan Bersih-bersih

- Admin

Jumat, 6 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Unit Lantas Polsek Krembangan saat Bersih-bersih

i

Unit Lantas Polsek Krembangan saat Bersih-bersih

SUARABAYA, SUARABANGSA.co.id – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Polisi Lalu Lintas yang diperingati setiap tanggal 22 September, Unit Lantas Polsek Krembangan melakukan kegiatan bersih-bersih di Pos serta pengecatan Balikade.

Kanit Lantas Polsek Krembangan Iptu Isminto, SH ketika ditemui awak media Suarabangsa.co.id, terlihat bersama anggota sedang melakukan Pengecatan Barikade yang dipasang sebagai pembatas di TL Mbah Ratu.

Adapun dalam pengecetan ini, Kanit Lantas Isminto SH, memberi Warna Biru Putih dan ditempel scotligh, serta diikuti beberapa anggota Lantas Polsek kerembangan.

Baca Juga:  Ban Pecah, Warga Sidotopo Wetan Kecelakaan Tunggal di Ruas Tol

“Kegiatan ini, dimaksud untuk menyambut HUT Lalu Lintas mas, biar terlihat bersih dan malam hari juga jelas,” kata Kanit Lantas Saya di temui awak media Suarabangsa.co.id, Jum’at (06/09).

Ia mengajak semua kalangan untuk menjaga kebersihan di sesuatu tempat, entah di rumah, atau di manapun juga. Karena kebersihan, juga merupakan sebagian dari iman.

“Mari kita tertib dalam berlalu lintas dijalan. Patuhi aturan yang ada. Jangan sampai menjadi korban sia-sia, yang disebabkan kecelakaan. Jadilah Pelopor. Jaga keselamatan di Jalan. Stop Pelanggaran. Stop Kecelakaan. Keselamatan untuk Kemanusiaan,” pesan Kanit Lantas Iptu Isminto SH.

Baca Juga:  Diduga Kurang Konsentrasi, Bus Sabar Indah Seruduk Innova dan Fortuner

Berita Terkait

Rancangan Teknokratik RPJMD Lima Tahun, Pemkab Sampang Bahas Isu dan Sasaran Penting
Sampang Geger, Bayi Perempuan Tanpa Busana Ditemukan Tergeletak di Sawah
Pembangunan Kantor DPRD Pamekasan Masih Tahap Perencanaan
Maling di Sampang Kepergok saat Beraksi, Kabur tapi Motornya Ditinggal di Lokasi
Polda Jatim Gerebek Produsen MinyaKita Palsu di Sampang, Polres dan Pemkab Dinilai Kecolongan
Beberapa Jam Setelah Beraksi, Polres Sampang Tangkap Pelaku Pembunuh Pria di Sokobanah
Sampang Viral Lagi, Beredar Video Pria Bersimbah Darah Terkapar, Diduga Gegara Asmara
Tujuh Warga Sampang Ditangkap Polisi saat Asyik Judi Remi di Malam Ramadhan

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:26 WIB

Pulang Merantau, Lansia Asal Palengaan Pamekasan Ini Tidak Punya Tempat Tinggal

Senin, 6 Januari 2025 - 17:02 WIB

Rumah Janda Sebatang Kara di Pamekasan Roboh Diterjang Hujan dan Angin

Selasa, 17 Desember 2024 - 17:42 WIB

Pembibitan Mangrove, Upaya IGI dan FRPB Pamekasan Kurangi Efek Perubahan Iklim

Selasa, 10 Desember 2024 - 12:35 WIB

Dua Warga Pamekasan Ini Tinggal di Rumah Tidak Layak Huni

Jumat, 6 Desember 2024 - 15:21 WIB

Pemkab Bojonegoro Berikan Bantuan Pada Lansia dan Penyandang Desabilitas

Senin, 30 September 2024 - 16:50 WIB

Achmad Fauzi Dititipi Anak Yatim dan Duafa oleh Pengasuh Ponpes Lirboyo

Selasa, 11 Juni 2024 - 19:41 WIB

Pemkab Pamekasan Langsung Tangani Dua Gelandangan Hidup Terlunta-lunta

Senin, 10 Juni 2024 - 20:17 WIB

Mengetahui Kabar Dua Orang yang Hidup Luntang-lantung, Ini yang Dilakukan Sekdakab Pamekasan

Berita Terbaru

Birokrasi

Bupati Bojonegoro Akan Tutup Toko Modern Ilegal yang Bandel

Selasa, 18 Mar 2025 - 11:16 WIB

Daerah

Pembangunan Kantor DPRD Pamekasan Masih Tahap Perencanaan

Sabtu, 15 Mar 2025 - 10:38 WIB