Madura United Siap Hadapi Persib Bandung Dengan Strategi Khusus di SGMRP Pamekasan

- Admin

Jumat, 20 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARABANGSA.co.id – Menghadapi Laga pekan ke 19 putaran ke 2, Madura United siapkan strategi untuk melawan Persib Bandung pada Jum’at 20 januari 2023.

Salah satunya Laskar Sape Kerrap berlatih serta menjaga vitalitas para Pemain Madura United dan yang tak kalah pentingnya adalah mempersiapkan strategi yang jitu untuk menggempur pertahanan Persib Bandung, demi memuaskan para Suporter, yang setelah lama tidak berlaga dikandang sendiri.

Dibawah arahan langsung Pelatih Fabio Lefundes, seluruh pemain inti Madura United menggelar latihan pada kamis 19 januari 2023 sore di Gelora Stadion Madura Ratu Pamelingan Pamekasan, Madura Jawa Timur.

Baca Juga:  Madura United Akan Akan Menjamu Persebaya di Putaran 2

Tim Madura United terus melakukan persiapan serius guna melawan Persib Bandung.

Dalam latihan tersebut, Pelatih Fabio menerapkan strategi dan taktik menghadapi tim tamu Persib Bandung, Pelatih asal Brazil itu mengatakan bahwa, para Pemainnya harus lebih fokus dan memberi permainan yang bagus untuk para Suporter Madura.

“Meskipun saat ini tidak seluruhnya dapat menonton langsung di Lapangan, karena jumlah Penonton yang dibatasi,” ucapnya.

Sementara itu dalam kesempatan yang sama Miswar Saputra Kiper Madura United menjelaskan bahwa, semua Timnya sudah siap menghadapi Tim Persib Bandung, dengan arahan dari pelatih.

Baca Juga:  Hendry Ade Novian Pastikan Perkuat Jakarta Bhayangkara di Proliga 2023

Dirinya bersama Pemain lainnya akan bekerja keras untuk meraih point di laga pekan 19 ini.

“Kami akan memberikan hadiah berupa 3 Point kepada para Supporter serta Istri, dan kami tidak akan kebobolan,” tutur Miswar.

Perlu diketahui Liga 1 Putaran ke 2 antara Madura United melawan Persib Bandung, akan diselenggarakan pada jumat petang 20 Januari 2023, di Gelora Stadion Madura Ratu Pamelingan Pamekasan.

Tidak hanya itu, pertandingan liga 1 ini untuk pertama kalinya digelar di Jawa Timur dengan Penonton, dan SGMRP satu-satunya Stadion yang lolos untuk mengadakan pertandingan, setelah tragedi Kanjuruhan Malang.

Baca Juga:  Kabar Baik Untuk Penggemar MU, Barcelona Sepakat Transfer De Jong?

Berita Terkait

Jaga Kesehatan Jelang Bulan Puasa, Camat Torjun Gelar Senam Bersama
Persibo Juara Liga 3 Jawa Timur, Pj Bupati Bojonegoro: Optimis Naik Kelas
Hadir di Bojonegoro, Denny Aprisani Beri Motivasi Pelatih dan Atlit PSHT
Empat Atlet Tenis Meja Pamekasan Membawa Gelar Juara
Didukung Orang Tua, Asyraf Kini Tampil di Suramadu Cup
Tutup Turnamen Bola Voli Dandim Cup ke-Xl Tahun 2023, Ini Pesan Dandim 0826/Pamekasan
618 Atlet Ikuti Kejuaraan Tenis Meja Pangdam V Brawijaya Cup III 2023
Bupati Sumenep  Buka turnamen Bupati Cup U-17 Antar Kecamatan

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 14:56 WIB

Pemkab Bojonegoro Raih Penghargaan WTP

Selasa, 30 April 2024 - 23:29 WIB

Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada

Selasa, 23 April 2024 - 20:22 WIB

Jadi Tuan Rumah Pertemuan Rutin PKK, DWP, Pj Bupati Bojonegoro Beri Apresiasi

Senin, 22 April 2024 - 19:38 WIB

Satpol PP dan Damkar Pamekasan Sosialisasikan Tentang Rokok Ilegal

Rabu, 10 April 2024 - 17:24 WIB

Pemkab Bojonegoro Gelar Takbir bersama di Pendopo Malowopati

Kamis, 4 April 2024 - 18:14 WIB

Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers

Selasa, 2 April 2024 - 22:44 WIB

Bojonegoro Mendapat Tambahan Pupuk Subsidi Sekitar 28 Triliun

Jumat, 29 Maret 2024 - 22:26 WIB

Menteri PUPR Tinjau Proses Renovasi Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan Pamekasan

Berita Terbaru

Birokrasi

Pemkab Bojonegoro Raih Penghargaan WTP

Jumat, 3 Mei 2024 - 14:56 WIB

Kesehatan

Dinkes Pamekasan Gelar Senam Bersama

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:25 WIB

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada

Selasa, 30 Apr 2024 - 23:29 WIB

Hiburan

Mensesneg Meriahkan Panggung Gor The Dozs di Dolok Gede

Senin, 29 Apr 2024 - 18:49 WIB