SMSI Bojonegoro Berbagi Ratusan Paket Takjil

- Admin

Jumat, 21 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO, SUARABANGSA.co.id – Hari Ke- 21 Ramadan 1446 Hijriyah / 2025, Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur, membagikan ratusan takjil gratis kepada masyarakat khususnya para pengguna jalan yang berada di jalan Veteran.

Pembagian takjil tersebut sebagai wujud kepedulian SMSI Bojonegoro kepada masyarakat terlebih bagi umat muslim yang menunaikan ibadah puasa namun di saat buka masih berada di jalan.

Pantauan di lokasi, kegiatan diikuti Ketua beserta seluruh pengurus dan anggota SMSI Kabupaten Bojonegoro.

“Kami sangat bangga terhadap kepengurusan di SMSI Bojonegoro yang selalu kompak dalam segala kegiatan,” ujar tegas Sasmito, Jum’at(21/3/2025).

Baca Juga:  Dari 60 Desa di Bojonegoro, Baru 29 Desa yang Membayar Lunas PBB P2

Hal ini membuktikan, bahwa anggota yang ada di serikat media siber ini tidak ada sekat dengan seluruh lapisan masyarakat.

“Melalui kegiatan-kegiatan sosial kecil seperti inilah cara kami berburu berkah khususnya di bulan ramadan,” ujarnya.

Dirinya menjelaskan, SMSI ini merupakan perkumpulan para pengusaha media siber (online).

“Di Bojonegoro ini ada 17 media yang tergabung di SMSI, bahkan di dalamnya memiliki sejumlah awak media yang tangguh, profesional, dan membanggakan dalam mengawal serta menyuguhkan berbagai informasi,” ujarnya.

Disebutkan Sasmito, sebanyak 200 bungkus takjil yang dibagikan kepada masyarakat yang melintas di depan Taman Veteran.

Baca Juga:  Sempat Bungkam, Kapolsek Sampang Akhirnya Buka Suara Terkait Penangkapan Bandar Togel di Gunung Maddah

“Semoga bisa menjadi berkah manfaat bagi sesama,” pungkasnya.

Penulis : Takim

Editor : Putri

Berita Terkait

Ketua Komisi C DPRD Bojonegoro Soroti Pengadaan Alkes di RSUD Tamayang
Pengadaan Alkes RS Temayang Bojonegoro Habiskan Anggaran Senilai 55 Milyar, Diduga Ada Kelebihan Bayar
Dorong Keterbukaan Informasi, Kapolres Terima Kunjungan Pengurus Persatuan Wartawan Sampang
Kurir di Sampang Ditangkap Saat Hendak Antar Pesanan, Hampir 1 Kg Sabu Gagal Edar
Perusahaan Provider Diduga Tidak Gubris Regulasi dan Aturan Pemkab Bojonegoro
Meski Dilarang, Anak-anak di Sampang Makin Marak Main Sepeda Listrik di Jalan Raya
Komisi C DPRD Bojonegoro: Apa pun Sekolahannya Sebelum Tanggal 25/4 Lembaga Pendidikan Harus Memberikan Ijasahnya
SPBU 54.621.13 Bojonegoro Bantah Tudingan Konsumen Terkait Takaran BBM
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 01:58 WIB

Ketua Komisi C DPRD Bojonegoro Soroti Pengadaan Alkes di RSUD Tamayang

Kamis, 24 April 2025 - 19:33 WIB

Pengadaan Alkes RS Temayang Bojonegoro Habiskan Anggaran Senilai 55 Milyar, Diduga Ada Kelebihan Bayar

Rabu, 23 April 2025 - 13:14 WIB

Kurir di Sampang Ditangkap Saat Hendak Antar Pesanan, Hampir 1 Kg Sabu Gagal Edar

Rabu, 23 April 2025 - 12:30 WIB

Polisi Pamekasan Langsung Turun Temui Nenek Pedagang yang Ketipu Uang Mainan

Selasa, 22 April 2025 - 20:56 WIB

Perusahaan Provider Diduga Tidak Gubris Regulasi dan Aturan Pemkab Bojonegoro

Sabtu, 19 April 2025 - 15:11 WIB

Meski Dilarang, Anak-anak di Sampang Makin Marak Main Sepeda Listrik di Jalan Raya

Kamis, 17 April 2025 - 14:52 WIB

Komisi C DPRD Bojonegoro: Apa pun Sekolahannya Sebelum Tanggal 25/4 Lembaga Pendidikan Harus Memberikan Ijasahnya

Selasa, 15 April 2025 - 18:33 WIB

SPBU 54.621.13 Bojonegoro Bantah Tudingan Konsumen Terkait Takaran BBM

Berita Terbaru

Birokrasi

Bupati Pamekasan Susun Strategi Penempatan Guru Sesuai Domisili

Kamis, 24 Apr 2025 - 20:01 WIB

Birokrasi

Pj Bupati Pamekasan Kunjungi Korban Angin Kencang

Kamis, 24 Apr 2025 - 16:27 WIB