Sebanyak 4008 Personel Polda Jatim Naik Pangkat 

- Admin

Senin, 3 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, SUARABANGSA.co.id – Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta memimpin langsung upacara kenaikan pangkat anggota Polda Jatim di gedung Mahameru Mapolda Jatim, Senin (3/1/2022) pagi.

Upacara yang dilaksanakan dengan memperhatikan protokol kesehatan ini dihadiri oleh PJU Polda Jatim serta dilaksanakan secara virtual menggunakan zoom meeting di beberapa satker maupun Polres jajaran.

Total sebanyak 4.008 anggota Polda Jatim baik Perwira, Bintara, maupun Tamtama mendapat kenaikan pangkat.

Dalam sambutannya, Irjen Pol Nico Afinta, menyampaikan selamat kepada sejumlah anggota Polda Jatim yang mendapat kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi.

Baca Juga:  Ditresnarkoba Polda Jatim Gagalkan Penyelundupan 10.870,9 Gram Sabu Jaringan Malaysia

“Saya ucapkan selamat untuk anggota yang mendapat kenaikan pangkat, diharapkan hal ini dapat menjadikan motivasi untuk bekerja lebih maksimal lagi ke depannya. Semoga dengan pangkat yang baru, dapat lebih mengemban amanah dalam menjalankan tugasnya masing-masing,” kata Nico.

Adapun rincian kenaikan pangkat anggota Polri Polda Jatim sebanyak 4.008 personel:

A. Kenaikan pangkat perwira sebanyak 1.226 personel terdiri dari:

1. AKBP ke Kombes Pol sebanyak 2 Pers
2. Kompol ke AKBP sebanyak 51 pers
3. AKP ke Kompol sebanyak 172 pers
4. Iptu ke AKP sebanyak 345 Pers
5. Ipda ke Iptu sebanyak 520 Pers
6. Aiptu ke Ipda sebanyak 136 pers

Baca Juga:  Terdampak Pandemi Covid- 19, Seribu Warga Mojokerto Digelontor Beras dan Masker

B. Kenaikan pangkat Bintara dan Tamtama sebanyak 2.782 orang dengan rincian:

1. Aipda ke Aiptu sebanyak 518 pers
2. Bripka ke Aipda sebanyak 1.518 pers
3. Brigpol ke Bripka sebanyak 467 pers
4. Briptu ke Brigpol sebanyak 242 pers
5. Bharatu ke Bharaka sebanyak 29 pers
6. Bharada ke Bharatu sebanyak 8 orang

Berita Terkait

Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas
Personil Gabungan Satlantas Polres Pamekasan Lakukan Penertiban Knalpot Brong
Polsek Tlanakan Pamekasan Buru Pelaku Penganiayaan
Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN
Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal
Kapolres Bojonegoro Himbau Warga untuk Takbiran di Masjid
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 23 April 2024 - 20:29 WIB

Kades Campurejo Berburu Rekomendasi, untuk ikut mencalonkan Pilkada 2024 di Bojonegoro

Minggu, 7 April 2024 - 01:42 WIB

Gerindra dan PDIP Jember Beri Sinyal Kuat Koalisi di Pilkada 2024

Kamis, 4 April 2024 - 23:20 WIB

Ribuan Masyarakat Jember Dukung Gus Fawait Jadi Bupati Jember

Rabu, 3 April 2024 - 11:39 WIB

Plt Ketua PSI Surabaya Serahkan Proses Hukum Kasus Dugaan Penyelewengan Banpol ke Polisi

Jumat, 29 Maret 2024 - 22:57 WIB

Ketua TKD Prabowo Gibran Bojonegoro Berterimakasih Kepada KPU dan Relawan

Selasa, 26 Maret 2024 - 15:09 WIB

Geruduk Kantor DPD PSI Surabaya, Massa Minta Erik Komala Dipecat

Kamis, 21 Maret 2024 - 12:05 WIB

DPC Projo Bojonegoro Ucapkan Selamat atas Kemenangan Prabowo-Gibran

Rabu, 20 Maret 2024 - 05:14 WIB

PPP Pamekasan Siapkan 4 Kader Terbaik Untuk Pilbup 2024

Berita Terbaru

Uncategorized

PJ Bupati Bojonegoro Launching Program Paman Sehati

Rabu, 24 Apr 2024 - 20:22 WIB