Direktur Lalu Lintas Polda Jatim, Pimpin Pelatihan Tindakan Covid-19

- Admin

Sabtu, 16 Mei 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, SUARABANGSA.co.id – Direktur Lalu Lintas Polda Jatim melaksanakan program pelatihan tindakan pertama di tempat kejadian perkara (TPTKP) terhadap korban yang diduga terpapar Covid-19.

Hal itu dilakukan, demi mewujudkan anggota yang berintegritas dan ahli pada bidang tugasnya, dengan cara melakukan pelatihan kejadian perkara terhadap korban Covid-19, yang bertempat Mapolda Jawa Timur.

Pelatihan TPTKP ini, dibuka langsung oleh Direktur Lalu Lintas Polda Jatim Kombes Pol Budi Indra Dermawan, dan didampingi oleh Kasubbag Renmin Ditlantas Polda Jatim, Kompol Edith Yuswo Widodo S.I.K.

Baca Juga:  Sejumlah Lokasi Perjudian Digulung Ditreskrimum Polda Jatim

Kegiatan tersebut diikuti juga personel Ditlantas Polda Jatim diantaranya, anggota PJR dan masing-masing Subdit Ditlantas Polda Jatim.

“Dalam kegiatan pelatihan ini, Ditlantas Polda Jatim bersinergi dengan Biddokkes Polda Jatim sebagai pemateri,” ujar Kombes Pol Budi Indra Dermawan, Sabtu (16/05).

Menurutnya, dalam pelatihan ini, diharapkan agar dapat membatu pelaksanaan tugasnya sehari-hari, di mana saat ini, dihadapkan dengan situasi pandemi Covid-19.

“Apabila daIam pelaksanaan tugas terdapat masyarakat yang mengalami kecelakaan atau terdampak Covid-19, agar dapat mengaplikasikan secara langsung di lapangan,” pungkas Direktur Lalu Lintas Polda Jatim Kombes Pol Budi Indra Dermawan.

Baca Juga:  Diduga Kader Partai Politik Lolos Seleksi Panwascam, Integritas Bawaslu Sampang Diragukan

Berita Terkait

Peringati HUT ke 17, Ademos Gelar Halal Bihalal Bersama Mensesneg RI
Dari Empat Pilar dan Lembaga Non Government di Bojonegoro Ikuti Seminar HPN
Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas
Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN
Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal
Ngalap Berkah Ramadhan, PSHT Rayon Butoh dan Trenggulunan Bojonegoro Bagikan Takjil

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 13:52 WIB

Dari Empat Pilar dan Lembaga Non Government di Bojonegoro Ikuti Seminar HPN

Rabu, 24 April 2024 - 13:35 WIB

Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas

Minggu, 14 April 2024 - 18:57 WIB

Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini

Minggu, 14 April 2024 - 14:51 WIB

Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang

Sabtu, 13 April 2024 - 15:39 WIB

Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal

Jumat, 5 April 2024 - 17:46 WIB

Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim

Kamis, 4 April 2024 - 18:14 WIB

Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers

Minggu, 31 Maret 2024 - 23:30 WIB

Gelar Seminar Parenting Mahasiswa PPG Prajabatan Universitas Jember di Desa Wonoasri: Mengatasi Isu Baby Blues

Berita Terbaru

Kesehatan

Dinkes Pamekasan Gelar Senam Bersama

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:25 WIB

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada

Selasa, 30 Apr 2024 - 23:29 WIB

Hiburan

Mensesneg Meriahkan Panggung Gor The Dozs di Dolok Gede

Senin, 29 Apr 2024 - 18:49 WIB