Tim Polda Jatim Akan Periksa Tiga Orang Lagi Terkait Kasus MeMiles

- Admin

Rabu, 22 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, SUARABANGSA.co.id – Kepolisian Daerah Jawa Timur (Polda Jatim) Menggelar konferensi pers tentang perkembangan kasus Memiles, di depan Lobby Gedung Tribrata Mapolda Jawa Timur, Rabu sekitar pukul 09.45 Wib.

Dalam gelarnya konferensi pers ini, Kapolda Jatim Irjen Pol Drs. Luki Hermawan M.Si., didampingi Kabid Humas Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko, S.I.K., dan Dirreskrimsus Kombes Pol Gidion Arif Setyawan, S.H., S.I.K., M.H., menyampaikan perkembangan kasus Memiles.

Kapolda Jatim Irjen Pol Drs. Luki Hermawa menyampaikan, bahwa hari ini Tim akan memeriksa tiga orang lagi yang ada kaitannya dengan hasil pemeriksaan terhadap saksi yang terdahulu dan tidak berdasarkan bukti digital forensik.

Baca Juga:  Jelang Pelaksanaan Pilkades, Polrestabes Surabaya Kirim 90 Personil ke Sumenep

“Semua ini, kita lakukan dengan maksud untuk mengamankan semua aset kasus PT. KAM AND KAM, yang hingga sekarang brrhasil diamankan Rp. 128,4 Milyard dan kemungkina besar akan terus bertambah,” tutur Irjen Pol Drs. Luki Hermawan.

“Menurut keterangan dari para Penasihat hukum saksi yang akan diperiksa, mereka tadi malam sudah berangkat ke Surabaya,” pungkas Irjen Pol Drs. Luki Hermawan.

Berita Terkait

Firma Hukum, PABOI dan RS Muhammadiyah se-Jatim Gelar Seminar Bahas UU Kesehatan di Surabaya
Satpol PP Pamekasan Lakukan Sosialisasi Larangan Peredaran Rokok Ilegal
Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas
Satpol PP Pamekasan Sosialisasikan Kriteria Rokok Ilegal yang Tidak Boleh Dijual
Niat Nonton Festival Pegon, Pasutri di Jember Tabrak Ranting Pohon, Suami Tewas di Tempat
Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN
Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang

Berita Terkait

Minggu, 14 April 2024 - 14:51 WIB

Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang

Sabtu, 13 April 2024 - 15:39 WIB

Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal

Minggu, 18 Februari 2024 - 15:49 WIB

7 Khasiat Batu Pirus, Alasan Nomer 4 Paling Banyak Dicari

Rabu, 17 Januari 2024 - 10:13 WIB

Harga 2 Jutaan, Galaxy A15 Hadir dengan Spek Gila, Kaum Rebahan dan Konten Kreator Merapat

Minggu, 7 Januari 2024 - 21:03 WIB

Lirik Lagu Madura Nutop Ateh, Nyanyian yang Lagi Viral di TikTok

Selasa, 26 Desember 2023 - 23:05 WIB

Panggung Budaya Madura #2 Meriahkan Hari Jadi ke-400 Sampang

Kamis, 21 Desember 2023 - 14:34 WIB

Jarang Ada yang Tahu, Ini Deretan Fitur-Fitur Smartphone yang Mudahkan Hidup

Rabu, 6 Desember 2023 - 18:05 WIB

Beragam Fitur One UI 5.1 Bikin Hp Galaxy M34 5G Makin Gacor

Berita Terbaru

Birokrasi

Pemkab Bojonegoro Raih Penghargaan WTP

Jumat, 3 Mei 2024 - 14:56 WIB

Kesehatan

Dinkes Pamekasan Gelar Senam Bersama

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:25 WIB

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada

Selasa, 30 Apr 2024 - 23:29 WIB