Dari Dana CSR, Bupati Pamekasan Serahkan Mesin Sepatu Kepada UD Rajjeh Makmur Sentosa

- Admin

Selasa, 31 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAMEKASAN, SUARABANGSA.co.id – Bupati Pamekasan, Badrut Tamam menyerahkan Bantuan ke Desa Tematik Kampung Sepatu di Desa Palai Sangger, Kecamatan Pegantenan, Kabupaten Pamekasan, (30/08/2021) siang.

Bantuan berupa mesin jahit, mesin press pond, serta mesin hotprint embos, yang bernilai 61 juta tersebut merupakan bantuan CSR dari Bank Mandiri, yang diserahkan ke Pemkab Pamekasan.

Bupati Pamekasan Badrut Tamam bersyukur, bahagia, serta senang, dengan adanya bantuan tersebut.

Dengan adanya CSR tersebut bisa dilanjutkan dan bermanfaat sangat besar di kampung sepatu nantinya, sehingga hasil yang diperoleh berkualitas.

Baca Juga:  Satlantas Polres Sampang Sisir Aksi Balap Liar Malam Minggu

“Kami (Pemerintah red) punya 5 program perioritas yakni, Reformasi Birokrasi, Kesehatan, Pendidikan, Ekonomi, dan Infrastruktur,” terangnya.

Untuk Program Ekonomi ini diwujudkan dengan menciptakan 10.000 ribu Wirausaha Baru (WUB), dengan pencapaian 2000-2500 Wirausaha Baru pertahunnya.

“Dilatih orangnya, kebutuhan produk terpenuhi, sumber daya bagus, kita kasih pinjeman dg bunga 0% kemudian kita Carikan pasarnya,” terang Badrut.

Sementara itu Prita Nuri Aditia manajer Bank Mandiri mengatakan, salah satu visi misi Bank Mandiri adalah untuk memajukan negeri, memakmurkan masyarakat disebuah daerah.

Baca Juga:  Edarkan Pil Koplo, Limbad Diringkus Polisi Surabaya

Bank mandiri juga bangga sudah menjadi salah satu yang mensupport untuk mensukseskan dan memakmurkan masyarakat Pamekasan, semoga bantuan ini bermanfaat untuk masyarakat di kampung sepatu.

“Semoga ini menjadi awal ekonomi lebih maju lagi,” harap Prita.

Manajer UD Rajjeh Makmur Sentosa Bahrul mengucapkan banyak terima kasih kepada Pemerintah Daerah dan juga Bank Mandiri yang sudah membantu kebutuhan usaha sepatu Rajjeh Makmur Sentosa.

“Karena selama ini memang usaha kita masih membutuhkan alat atau mesin penunjang, agar produk yang kita hasilkan berkualitas tinggi, sehingga nantinya bisa bersaing dengan produk Pabrikan diluar sana,” tutur Bahrul.

Baca Juga:  Jum'at Curhat, Kapolres Pamekasan Dengarkan Keluh Kesah Masyarakat

Bahrul menambahkan, support dari Pemerintah sangatlah berdampak luar biasa bagi dirinya serta pengusaha lainnya, karena berkat campur tangan pemerintah usahanya bisa maju pesat, bahkan dirinya akan berusaha bagaimana Pamekasan ini menjadi hebat dengan perekonomian yang dari baik menjadi lebih baik.

“Pamekasan akan lebih hebat lagi karena mempunyai produk-produk lokal yang berkualitas,” tukasnya.

Berita Terkait

Firma Hukum, PABOI dan RS Muhammadiyah se-Jatim Gelar Seminar Bahas UU Kesehatan di Surabaya
Pemkab Bojonegoro Raih Penghargaan WTP
Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada
Dapat Tambahan Jabatan Menjadi 8 Tahun, 360 Kepala Desa se Bojonegoro Syukuran
Peringati HUT ke 17, Ademos Gelar Halal Bihalal Bersama Mensesneg RI
Dari Empat Pilar dan Lembaga Non Government di Bojonegoro Ikuti Seminar HPN
Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas
Jadi Tuan Rumah Pertemuan Rutin PKK, DWP, Pj Bupati Bojonegoro Beri Apresiasi

Berita Terkait

Minggu, 14 April 2024 - 14:51 WIB

Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang

Sabtu, 13 April 2024 - 15:39 WIB

Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal

Minggu, 18 Februari 2024 - 15:49 WIB

7 Khasiat Batu Pirus, Alasan Nomer 4 Paling Banyak Dicari

Rabu, 17 Januari 2024 - 10:13 WIB

Harga 2 Jutaan, Galaxy A15 Hadir dengan Spek Gila, Kaum Rebahan dan Konten Kreator Merapat

Minggu, 7 Januari 2024 - 21:03 WIB

Lirik Lagu Madura Nutop Ateh, Nyanyian yang Lagi Viral di TikTok

Selasa, 26 Desember 2023 - 23:05 WIB

Panggung Budaya Madura #2 Meriahkan Hari Jadi ke-400 Sampang

Kamis, 21 Desember 2023 - 14:34 WIB

Jarang Ada yang Tahu, Ini Deretan Fitur-Fitur Smartphone yang Mudahkan Hidup

Rabu, 6 Desember 2023 - 18:05 WIB

Beragam Fitur One UI 5.1 Bikin Hp Galaxy M34 5G Makin Gacor

Berita Terbaru

Birokrasi

Pemkab Bojonegoro Raih Penghargaan WTP

Jumat, 3 Mei 2024 - 14:56 WIB

Kesehatan

Dinkes Pamekasan Gelar Senam Bersama

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:25 WIB

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada

Selasa, 30 Apr 2024 - 23:29 WIB