Paripurna Istimewa Pidato Kenegaraan, Banyak Anggota Dewan Sampang Tak Hadir

- Admin

Rabu, 16 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana ruangan paripurna DPRD Sampang yang tampak banyak kursi tidak terisi

i

Suasana ruangan paripurna DPRD Sampang yang tampak banyak kursi tidak terisi

SAMPANG, SUARABANGSA.co.id — Pidato kenegaraan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam rangka HUT Kemerdekaan RI ke-78, Rabu (16/08/2023) di ruang Paripurna DPRD Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, sepi. Banyak anggota dewan tak hadir, dan beberapa di antaranya terlambat datang.

Acara yang dimulai sekitar pukul 09.00 WIB itu hanya dihadiri sebagian wakil rakyat. Dari 45 anggota dewan, hanya ada sekitar 11 anggota termasuk pimpinan DPRD Sampang yang hadir.

Pantauan kontributor suarabangsa.co.id, kursi kosong tanpa penghuni tampak menghiasi ruang paripurna, saat berlangsungnya pidato kenegaraan Presiden yang disaksikan di layar di ruang Paripurna DPRD setempat.

Baca Juga:  HUT TNI ke-76, Kapolda Jatim Beserta Pejabat Utama Kunjungi Mako TNI

Padahal di atas meja masing masing anggota dewan sudah disiapkan minuman dan snack untuk mendengarkan pidato kenegaraan yang disampaikan Presiden RI Joko Widodo.

Meskipun tidak lengkap, sidang paripurna tetap dilaksanakan. Bupati Sampang H Slamet Junaidi didampingi Wakil Bupati H Abdullah Hidayat, serta unsur pimpinan dan anggota DPRD, Forkopimda juga kepala OPD terlihat hadir.

Sekretaris DPRD Sampang, H Moh Anwari Abdullah tidak menampik sidang istimewa itu hanya dihadiri segelintir anggota dewan.

“Jumlah anggota yang hadir ini sudah mencukupi untuk dilangsungkan paripurna,” kata H Anwari.

Baca Juga:  Simpan Sabu di Mulutnya, Warga Batuan Sumenep Hendak Kelabui Satresnarkoba Polres Sumenep

Penulis : Abdus Salam

Editor : Putri

Berita Terkait

Peringati HUT ke 17, Ademos Gelar Halal Bihalal Bersama Mensesneg RI
Dari Empat Pilar dan Lembaga Non Government di Bojonegoro Ikuti Seminar HPN
Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas
Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN
Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal
Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 13:52 WIB

Dari Empat Pilar dan Lembaga Non Government di Bojonegoro Ikuti Seminar HPN

Rabu, 24 April 2024 - 13:35 WIB

Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas

Minggu, 14 April 2024 - 18:57 WIB

Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini

Minggu, 14 April 2024 - 14:51 WIB

Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang

Sabtu, 13 April 2024 - 15:39 WIB

Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal

Jumat, 5 April 2024 - 17:46 WIB

Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim

Kamis, 4 April 2024 - 18:14 WIB

Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers

Minggu, 31 Maret 2024 - 23:30 WIB

Gelar Seminar Parenting Mahasiswa PPG Prajabatan Universitas Jember di Desa Wonoasri: Mengatasi Isu Baby Blues

Berita Terbaru

Kesehatan

Dinkes Pamekasan Gelar Senam Bersama

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:25 WIB

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada

Selasa, 30 Apr 2024 - 23:29 WIB

Hiburan

Mensesneg Meriahkan Panggung Gor The Dozs di Dolok Gede

Senin, 29 Apr 2024 - 18:49 WIB