Diduga Ngantuk, Mobil Box PT Pos Indonesia Seruduk Pagar Rumah Warga

- Admin

Selasa, 17 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SUARABANBANGSA.co.id – Sopir diduga mengemudi dalam keadaan mengantuk, mobil box PT Pos Indonesia yang dikemudikan oleh Andri (38) menyeruduk pagar rumah warga di Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur.

Mobil yang bernopol W 9852 C kecelakaan di Jalan Nasional Desa Kapedi, Kecamatan Bluto, Sumenep KM – 25, Selasa (17/12/2019) pagi, sekira pukul 05.30 WIB.

Pagar rumah yang diseruduk milik Abu Bakar (53). Rumahnya roboh bahkan patok pembatas jalan yang berada di pinggir jalan patah, sementara kendaraan Truck Box PT Pos ringsek di bagian depan.

Baca Juga:  Mutasi Pejabat Pemkab Sumenep, Ini Daftarnya

Kasubag Humas Polres Sumenep, AKP Widiarti S menjelaskan bahwa kejadian berawal ketika Truck Box PT Pos Indonesia melaju dari arah timur ke arah barat dengan kecepatan sedang.

Kemudian, mobil tersebut melaju lurus ke arah pagar warga diduga karena sopir asal Sidoarjo itu mengemudikan kendaraan dalam keadaan mengantuk.

“Diduga pengemudi Truck Box PT. Pos No.Pol W 9852 C pada saat mengemudikan kendaraan dalam keadaan mengantuk, sehingga kendaraan menabrak pagar rumah Abu Bakar,” terang Widiarti.

Kerugian pagar rumah sekitar Rp 10 juta, sementara Truck Box PT Pos hanya sekitar Rp 2 juta. Barang bukti sudah kami amankan.

Baca Juga:  Mengaku Gemas, Pelaku Pencabulan di Kediri Ini Langsung Raba Korban

Berita Terkait

Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas
Niat Nonton Festival Pegon, Pasutri di Jember Tabrak Ranting Pohon, Suami Tewas di Tempat
Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN
Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal
Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim
Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers

Berita Terkait

Senin, 22 April 2024 - 19:38 WIB

Satpol PP dan Damkar Pamekasan Sosialisasikan Tentang Rokok Ilegal

Rabu, 10 April 2024 - 17:24 WIB

Pemkab Bojonegoro Gelar Takbir bersama di Pendopo Malowopati

Kamis, 4 April 2024 - 18:14 WIB

Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers

Selasa, 2 April 2024 - 22:44 WIB

Bojonegoro Mendapat Tambahan Pupuk Subsidi Sekitar 28 Triliun

Jumat, 29 Maret 2024 - 22:26 WIB

Menteri PUPR Tinjau Proses Renovasi Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan Pamekasan

Jumat, 29 Maret 2024 - 13:01 WIB

Paripurna Jawaban LKPJ Pj Bupati Bojonegoro, Hasilkan 30 Rekomendasi untuk 2024

Senin, 25 Maret 2024 - 14:16 WIB

Buka Musrenbang RKPD dan RPJPD Tahun 2025-2045, Ini Paparan Pj Bupati Sampang

Jumat, 22 Maret 2024 - 12:38 WIB

Pj Bupati Pamekasan Hadiri Penutupan TMMD ke 119 Tahun 2024 Kodim 0826

Berita Terbaru

Uncategorized

PJ Bupati Bojonegoro Launching Program Paman Sehati

Rabu, 24 Apr 2024 - 20:22 WIB