Ubdate Proliga 2022, Ini Daftar Tim yang Diprediksi Bakal Berlaga Final Four

- Admin

Minggu, 6 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARABANGSA.co.id – Sejumlah tim yang berlaga di Proliga 2022, bakalan memasuki Final Four Proliga 2022.

Ada delapan tim yang dipredikasi akan berlaga di Final Four Proliga 2022. Empat dari tim putri dan empat dari tim putra.

Dari empat tim putra dan putri akan merebutkan tiket menuju puncak kemenangan Proliga 2022.

Adapun empat tim itu adalah Bogor LavAni, Jakarta Pertamina Pertamax, Jakarta BNI 46, dan Surabaya Bhayangkara Samator.

Di sektor putri, Jakarta Pertamina Fastron, Bandung BJB Tandamata, Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia, dan Jakarta Mandiri Popsivo Polwan.

Baca Juga:  Agil Angga, Pemain Surabaya BIN Samator yang Membuat Hati Penonton Deg Deg Ser

Sementara itu, Final Four Proliga 2022 akan berlangsung pada 11-20 Maret mendatang. Untuk final sektor putri, akan berlangsung pada 26 Maret dan final sektor putra akan berlangsung sehari setelahnya.

Berikut daftar tim yang Lolos ke Final Four Proliga 2022:

Sektor Putra

Bogor LavAni

Jakarta Pertamina Pertamax

Jakarta BNI 46

Surabaya Bhayangkara Samator

Sektor Putri

Jakarta Pertamina Fastron

Bandung BJB Tandamata

Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia

Jakarta Mandiri Popsivo Polwan

Berita Terkait

Buka Esports Madura Championship 2025, Bupati Sumenep Harapkan Munculkan Talenta Muda
Kang Mas Endro kembali Pimpin IPSI Bojonegoro 4 Tahun ke Depan
Bupati Setyo Wahono Kometmen Memajukan Sepak Bola di Bojonegoro
Gowes Bersama Bupati dan Wabup Bojonegoro Diikuti Ribuan Peserta, Direktur PDAM se-Jatim Turut Hadir
Bupati Bojonegoro Buka Peluang Prestasi Bagi Atlit Pencak Silat
Cari Bibit Atlit Sejak Dini, PSHT Bojonegoro Gelar Kejuaraan SH Champion Kids
KBI Bojonegoro Menurunkan 8 Atlit di Kejurprov, Sabet 6 Medali
Bupati Sumenep Lantik Pengurus IPSI, Ketua Pastikan Akan Cetak Atlet-atlet Handal

Berita Terkait

Selasa, 4 November 2025 - 18:36 WIB

Bupati Bojonegoro dan Lurah Kepatihan Raih Penghargaan Terbaik IV

Kamis, 30 Oktober 2025 - 14:05 WIB

Bupati Bojonegoro Bersama PERGUNU Lakukan Rembuk Pendidikan

Rabu, 29 Oktober 2025 - 19:58 WIB

Bupati Bojonegoro Geram Kepada ASN yang Tidak Disiplin

Rabu, 29 Oktober 2025 - 07:13 WIB

Perkuat Pelayanan Kesehatan bagi Masyarakat, Pemkab Bojonegoro Mulai Persiapkan Mobil Siaga Desa

Senin, 27 Oktober 2025 - 17:04 WIB

Bupati Bojonegoro Ajak Perangkat Desa Jujur dan Transpara dalam Pelayanan

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 13:34 WIB

Demi Mendorong Inovasi dan Penguatan Ekonomi Kerakyatan, Bupati Bojonegoro Resmikan Gedung Baru PT BPR Bojonegoro

Jumat, 24 Oktober 2025 - 12:50 WIB

Di HJB ke-348, Bupati Bojonegoro Ajak Semua Pihak Bersinergi Wujudkan Bojonegoro Mandiri

Selasa, 21 Oktober 2025 - 10:05 WIB

Di HJB yang Ke 348, Bupati Bojonegoro Harapkan Semangat Dalam ‘Bersinergi untuk Mandiri

Berita Terbaru