Ajak Ngopi Wartawan, Kapolda Jatim Canangkan Program Ini

- Admin

Selasa, 9 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, SUARABANGSA.co.id – Kapolda Jatim Irjen Pol Dr. M. Fadil Imran mengajak wartawan Pokja Polda Jatim Untuk ngopi bersama dan saling berbagi koneksi dalam pelaksanaan kegiatan di polda Jawa Timur.

Dalam pelaksanaan kegiatan tersebut, bertempat di Gedung Bid Humas Polda Jatim, yang diikuti Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim, dan seluruh wartawan Pokja Polda Jawa Timur, Selasa (9/6/2020) pukul 12.25 Wib.

Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko menyampaikan bahwa dalam kegiatan-kegiatan yang sudah dilaksanakan oleh Polda Jatim, wartawan pokja konsisten mendukung untuk mengangkat rengking Polda Jatim bisa nomor satu.

Baca Juga:  Sakral, Dua Pusaka Keraton Sumenep dan Keris Leluhur Aeng Tong-Tong Dijamas

“Segala kegiatan yang dilaksanakan oleh Kapolda Jatim atau Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim, terus dilakukan pemberitaan, demi mewujudkan, Polda Jatim nomor satu,” kata Kabid Humas Polda Jatim.

Disisi lain juga, Antok yang selaku Kapokja Polda Jatim, juga menyampaikan kepada Kapolda Jatim, untuk membangun dalam pemberitaan supaya lebih tinggi, dari Polda Mitro Jakarta.

“Kami berharap supaya Polda Jawa Timur ini, menjadi nomor satu, dalam rengking pemberitaan, dari pada Polda Mitro Jakarta,” ujar Antok Kapokja Polda Jatim.

Baca Juga:  Polisi Bubarkan Kegiatan KAMI di Graha Zabal Nur Surabaya

Pihaknya juga menyampaikan pesan secara langsung kepada Kapolda Jatim, agar selalu dilaksanakan kegiatan seperti ini lagi, guna meningkatkan senergitas antara wartawan Pokja bersama Kapolda beserta PJU Polda Jatim.

“Kalau sudah dilaksanakan kegiatan seperti ini, agar rekan-rekan bisa menyampaikan langsung kepada kapolda beserta PJU Polda Jatim, dikalau ada yang ingin disampaikan terkait bahan pemberitaan,” ucap Antok Kapokja Polda Jatim.

Sementara, Kapolda Jatim Irjen Pol Dr. M. Fadil Imran menuturkan bahwa pihaknya akan melakukan kegiatan serupa setiap bulan.

Baca Juga:  KPK Geledah Rumah Kadishub Jatim, Terkait Kasus Suap?

“Kami akan lakukan kegiatan ini, setiap bulan, dan nantinya kita undang para ulamak, mahasiswa, dan narasumber, yang berkaitan, guna menciptakan wilayah Kota Surabaya aman nyaman tertib dan lancar, segara persoalan di Kota Surabaya, kususnya di wilayah hukum Polda Jawa Timur,” kata Irjen Pol Dr. M. Fadil Imran.

Berita Terkait

Peringati HUT ke 17, Ademos Gelar Halal Bihalal Bersama Mensesneg RI
Dari Empat Pilar dan Lembaga Non Government di Bojonegoro Ikuti Seminar HPN
Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas
Niat Nonton Festival Pegon, Pasutri di Jember Tabrak Ranting Pohon, Suami Tewas di Tempat
Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN
Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 13:52 WIB

Dari Empat Pilar dan Lembaga Non Government di Bojonegoro Ikuti Seminar HPN

Rabu, 24 April 2024 - 13:35 WIB

Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas

Minggu, 14 April 2024 - 18:57 WIB

Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini

Minggu, 14 April 2024 - 14:51 WIB

Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang

Sabtu, 13 April 2024 - 15:39 WIB

Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal

Jumat, 5 April 2024 - 17:46 WIB

Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim

Kamis, 4 April 2024 - 18:14 WIB

Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers

Minggu, 31 Maret 2024 - 23:30 WIB

Gelar Seminar Parenting Mahasiswa PPG Prajabatan Universitas Jember di Desa Wonoasri: Mengatasi Isu Baby Blues

Berita Terbaru

Kesehatan

Dinkes Pamekasan Gelar Senam Bersama

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:25 WIB

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada

Selasa, 30 Apr 2024 - 23:29 WIB

Hiburan

Mensesneg Meriahkan Panggung Gor The Dozs di Dolok Gede

Senin, 29 Apr 2024 - 18:49 WIB