KPK Dikabarkan Lakukan Pemeriksaan di Sumenep, Bidik Kasus Korupsi Gede?

- Admin

Rabu, 17 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SUARABANGSA.co.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI dikabarkan berada di Sumenep.

Bahkan penyidik KPK  juga dikabarkan melakukan pemeriksaan di Mapolres Sumenep dengan meminjam ruangan.

Kapolres Sumenep, AKBP Henri Noveri Santoso membenarkan bahwa KPK sedang berada di Sumenep.

Menurutnya, KPK datang ke Sumenep sejak Selasa (16/1/2024) dan akan pulang Kamis (18/1/2024).

Meski begitu, Kapolres yang baru menjabat di Sumenep ini tidak memberikan keterangan lebih rinci terkait agenda yang dilakukan oleh KPK.

Menurut Henri, KPK memiliki Standar Operasional Prosedur (SOP) sendiri dan tidak wajib memberitahu secara detail kepada pihak Polres Sumenep, tentang hal yang akan diperiksa.

Baca Juga:  Berhasil Menarik Investor Baru, Konsumen Sipoa Group Dapat Refund Cash

“Mereka hanya ingin melakukan pemeriksaan. Tapi pemeriksaan itu kami pastinya tidak tahu, karena itu SOP mereka,” katanya lugas.

Namun demikian, kehadiran KPK di Kota Keris ini menimbulkan banyak spekulasi, apalagi beberapa sumber menyebutkan KPK tengah melakukan serangkaian pemeriksaan.

Penulis : Arif

Editor : Putri

Berita Terkait

Luar Biasa, Anggaran Makan dan Minum Rapat DPRD Sampang Miliaran
Gelar Piramida, Kapolres Sampang Ajak Wartawan Diskusi dan Sharing Informasi
Cincin Tak Bisa Dilepas di Jari Bocah, Damkar Sampang Turun Tangan
Kenali Profesi Polisi, Puluhan Siswa TK Al-Mubarok Berkunjung ke Mapolsek Torjun
Soal Keluhan Pelanggan, PLN ULP Sampang Minta Maaf: Gangguan Disebabkan Pohon Tumbang
Polres Sampang Amankan Pelaku Penipuan dan Penggelapan, Begini Modus Kejahatannya
Kinerja PLN ULP Sampang Dinilai Buruk, Pengaduan di Aplikasi PLN Mobile Tidak Efektif
Listrik di Sampang Sering Padam, Warga Bingung Ngadu ke PLN Tak Ditanggapi

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 14:29 WIB

DPRD Sumenep Gelar Paripurna Persetujuan Hasil Raperda APBD Tahun 2025

Minggu, 10 November 2024 - 13:31 WIB

Peringati Hari Pahlawan, Pemkab Sumenep Harapkan Munculnya Sosok Pembuat Inovasi Baru

Minggu, 20 Oktober 2024 - 10:01 WIB

Debat Publik KPU Bojonegoro Ricuh, Pasangan Calon Bupati 01 Geram, 02 Bersholawat di Panggung

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 13:53 WIB

BUMDes Berkaho Pungpungan Bojonegoro Raih Juara II Lomba Unik dan Inovatifnya

Rabu, 9 Oktober 2024 - 14:11 WIB

Pj Bupati Bojonegoro Lantik Joko Lukito  Jadi Pj Sekda Gantikan Nurul Azizah

Kamis, 3 Oktober 2024 - 14:42 WIB

Calon Wakil Bupati Bojonegoro 02 Blusukan di Pasar Desa, Begini Komentar Pedagang

Sabtu, 27 Juli 2024 - 13:51 WIB

Puluhan Ribu Masa Ikuti Gema Sholawat Gus Miftah di Lapangan Padang Bendungan Gerak Bojonegoro

Sabtu, 29 Juni 2024 - 18:47 WIB

Pura-pura Sholat Malam di Masjid, Warga Bojonegoro Ini Gondol Audio, Kompresor dan Sepeda Motor

Berita Terbaru