Klinik Fertilitas Morula IVF Surabaya Resmi Terakreditasi Internasional

- Admin

Jumat, 15 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, SUARABANGSA.co.id – Morula IVF Surabaya, sebuah klinik fertilitas di Jawa Timur yang telah berhasil meraih akreditasi internasional dari komite akreditasi bidang teknologi reproduksi berbantu (TRB) yang dibentuk oleh Fertility Society Of Australia (FSA).

Kepala Dokter Obgyn dan Kepala Teknik Reproduksi Berbantu Morula IVF Surabaya Dr dr Jimmy Yanuar Annas, SpOG, Subsp. FER mengatakan, Penilaian Akreditasi dilakukan langsung oleh Mrs Rhonda Williams, selaku Lead Auditor dari Certification partner Global (CPG) Australia for RTAC Accreditation.

“Kami mempersiapkan segala kebutuhan untuk RTAC ini selama lima bulan lamanya dan kami bersyukur serta berterima kasih atas teraihnya akreditasi internasional RTAC ini. Proses akreditasi berjalan selama dua hari dengan lancar. Kedepannya harapan kami adalah dapat mempertahankan dan meningkatkan pelayanan pada pasangan dengan gangguan kesuburan sehingga dapat terlayani lebih baik,” ujarnya Jumat (15/12/2023).

Baca Juga:  Kelompok Khilafatul Muslimin Surabaya Raya Deklarasi Setia pada Pancasila

Hadirnya Morula IVF Surabaya sebagai pusat layanan fertilitas yang lengkap di Surabaya dan sekitarnya, dengan layanan utama adalah Program IVF alias bayi tabung. Serta didukung tindakan penunjang lainnya seperti histeroskopi hingga laparoskopi, dengan menggunakan advanced teknologi, didukung oleh empat orang dokter spesialis obstetri dan ginekologi dengan sertifikasi khusus.

Termasuk tindakan penunjang program IVF (In Vitro Fertility) seperti Pre-Implamantation Genetic Testing for Aneuploidy (PGT-A) dan Pre Implantation Genetic Testing for Monogenic (PGT-M) untuk mendeteksi masalah kromosom pada embrio untuk memperbesar peluang kehamilan dan mencegah resiko terjadinya keguguran.

Baca Juga:  Lagi, Gugus Covid-19 Sampang Terima Kiriman Jenazah PDP dari Surabaya

“Bangga rasanya hari ini bisa menjadi bagian dari sebuah perjuangan untuk menjadikan Morula IVF Surabaya pantas untuk mendapat akreditas internasional ini. Hal ini menjadikan Morula IVF Surabaya sebuah klinik bayi tabung pertama di wilayah Indonesia Timur yang memiliki akreditasi internasional ini. Harapannya kami dapat memberikan pelayanan yang lebih baik lagi dan lebih memberikan harapan pada pejuang buah hati. Jangan lupa untuk selalu berdoa, berusaha, bersyukur,” tandas dr Benediktus Arifin, MPH, SpOG(K) FICS, selaku Dokter Obgyn Morula IVF Surabaya.

Baca Juga:  Kapolresta Denpasar Jemput Pasien Dibawa ke Tempat Isolasi, Kesehatan Lebih Terpantau

Penulis : Muji

Editor : Putri

Berita Terkait

Transformasi 35 Puskesmas Dan RSUD Kepohbaru Bojonegoro Menjadi BLUD
Layanan UHC Dirasakan Langsung, Keluarga Pasien Apresiasi Kepemimpinan Bupati Fauzi
Akademi Kebidanan Bojonegoro Resmi Beralih Status Menjadi Poltekkes Kemenkes Surabaya
DBHCHT Jadi Solusi Pemkab Sumenep untuk Meningkatkan Layanan Kesehatan dan Kesejahteraan
Peringati Hari Kesehatan Gigi dan Mulut Nasional, Dinkes Pamekasan Gelar Demonstrasi Sikat Gigi Bersama
RSUD Smart Pamekasan Ditunjuk Jadi Tempat Pemeriksaan Bacalon Bupati dan Wabup
Operasi Pemisahan Bayi Kembar Siam Asal Tulungagung, Satu Diantaranya Tak Terselamatkan
Dinkes Pamekasan Lakukan Tes Kebugaran

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 15:22 WIB

Hadapi Permainan Tengkulak Menjelang Panen Raya, Ini Yang Dilakukan Pemkab Bojonegoro

Kamis, 6 Februari 2025 - 00:24 WIB

Dukung Pengusaha UMKM, Dekranasda Bojonegoro Turut Berpartisipasi di INACRAFT 2025

Rabu, 5 Februari 2025 - 11:46 WIB

DPRD Bojonegoro Lakukan Hearing Penataan Toko Modern, Dindagkop UM dan DPMPTSP Saling Lempar Tangung Jawab

Rabu, 5 Februari 2025 - 03:37 WIB

Karyawan PT Sata Tec Geruduk Gedung DPRD Bojonegoro

Selasa, 4 Februari 2025 - 00:38 WIB

Pj Bupati Bojonegoro Resmikan Gedung PIG Geopark, Begini Harapannya

Senin, 13 Januari 2025 - 14:55 WIB

Makanan Bergizi Gratis Mulai Dilakukan di Pamekasan, 2.935 Siswa Terima Manfaat

Senin, 6 Januari 2025 - 15:08 WIB

Sekitar 2,996 Warga Bojonegoro Menerima Program Makan Bergizi Gratis

Kamis, 2 Januari 2025 - 15:00 WIB

Perda Dana Abadi Berkelanjutan Tidak Jadi Disahkan di 2025, Anggaran di Drop Dialihkan Dianggaran Lain

Berita Terbaru

Ekonomi

Satpol PP Bojonegoro Akan Tindak Tegas Toko Modern Ilegal

Jumat, 7 Feb 2025 - 13:47 WIB