HJB ke 346, Pj Bupati Bojonegoro Berharap UMKM Menjadi Pergerakan Ekonomi

- Admin

Jumat, 20 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO, SUARABANGSA.co.id – Proses Hari jadi Bojonegoro yang ke 346 tahun diikuti oleh semua unsur dari Pemerintahan Desa (Pemdes), pemerintahan kabupaten (Pemkab), tokoh agama (Toga), Tokoh masyarakat (Tomas) dan beberapa lembaga yang ada di Bojonegoro.

Nampak dari pantauan Awak media Suara bangsa 28 Kecamatan yang ada di Bojonegoro nampak terlibat semua perangkat kecamatan membawa gunungan yang isinya, sayur, palawija, dan segala hasil bumi berhias mengerucut, yang diarak membentuk 28 barisan gunungan tumpeng agung.

Ritual malam penghormatan Hari Jadi Bojonegoro (HJB) ke-346 Kamis, 19/10/2023, nampak guyub dan sakral.

Baca Juga:  Mudik Gratis, Polres Bojonegoro Berangkatkan Tiga Armada Bus

Nampak semua pejabat yang mengikuti prosesi ritual hari jadi Bojonegoro, semua berpakaian ala adat jawa dengan ikat kepala (udeng jawa), tak terkecuali bagi Forkopimda, Wali Amanah, Kepala OPD, Camat, Kepala Desa, dan tamu kehormatan pemkab Bojonegoro juga hadir.

Nampak hadir Ketua DPRD Abduloh Umar mengkirab api keabadian dari pendopo Bakorwil menuju Pendopo Malowopati dipersembahkan kepada Pj Bupati Bojonegoro Adriyanto.

Penulis : Takim

Editor : Putri

Berita Terkait

24 Peserta Oklik Ramaikan Festival Ramadhan Bojonegoro 2024, Begini komentar Pj Bupati
Panggung Budaya Madura #2 Meriahkan Hari Jadi ke-400 Sampang
Meski Cuaca Panas, Pawai Budaya Gumbregkan Desa Sembung Bojonegoro Berlangsung Meriah
Kapas Carnival Night Bojonegoro Sukses Digelar, Gali Potensi Budaya
Gelar Sedekah Bumi, Desa Sambiroto Bojonegoro Datangkan Ki Joko Goro Goro
Desa Tanjungharjo Bojonegoro Gelar Gumbregan ke 4, Diarak Seperti Karnaval
Ratusan Warga PSHT Rayon Tanjungharjo Bojonegoro Ikuti Pawai Budaya
Gelar Pameran Keris Akik dan Barang Antik, Bupati Sumenep: Memperkenalkan Potensi Kekayaan Budaya

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 13:52 WIB

Dari Empat Pilar dan Lembaga Non Government di Bojonegoro Ikuti Seminar HPN

Rabu, 24 April 2024 - 13:35 WIB

Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas

Minggu, 14 April 2024 - 18:57 WIB

Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini

Minggu, 14 April 2024 - 14:51 WIB

Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang

Sabtu, 13 April 2024 - 15:39 WIB

Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal

Jumat, 5 April 2024 - 17:46 WIB

Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim

Kamis, 4 April 2024 - 18:14 WIB

Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers

Minggu, 31 Maret 2024 - 23:30 WIB

Gelar Seminar Parenting Mahasiswa PPG Prajabatan Universitas Jember di Desa Wonoasri: Mengatasi Isu Baby Blues

Berita Terbaru

Kesehatan

Dinkes Pamekasan Gelar Senam Bersama

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:25 WIB

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada

Selasa, 30 Apr 2024 - 23:29 WIB

Hiburan

Mensesneg Meriahkan Panggung Gor The Dozs di Dolok Gede

Senin, 29 Apr 2024 - 18:49 WIB