“Artinya kita juga puas, antara Komisi B wakil Pimpinan DPRD, memberi titik terang dengan pupuk ini, dan dinas ketahanan pangan dan pertanian, sangat nyambung dengan kami, kami mendapat jawaban yang pas,” ujarnya.
Imbuhnya, Asmaptan akan berkordinasi dengan dinas ketahanan pangan dan pertanian, serta LMDH dan pesangem, agar masyarakat yang didampingi Asmaptan bisa tergabung di kelompok tani yang mendapat hibah pupuk subsidi tersebut.
“Kami sebagai asmaptan akan kordinasi dengan dinas ketahanan pangan dan pertanian, siapa yang dapat dapat akan kita ke lapangan, kami asmaptan hanya mengawal bagaimana bisa tepat sasaran,” pungkasnya.
Penulis : Takim
Editor : Putri