National Hospital Resmikan Indonesia Brain Tumor Solution Sebagai Center of Excellence Khusus Tumor Otak

- Admin

Selasa, 10 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana peresmian National Hospital Indonesia Brain Tumor

i

Suasana peresmian National Hospital Indonesia Brain Tumor

SURABAYA, SUARABANGSA.co.id – National Hospital melaunching Indonesia Brain Tumor Solution (BITS) salah satu pusat pelayanan dan penanganan tumor otak di Indonesia.

Dalam launching Indonesia BITS pada 9 Oktober 2023, National Hospital bersama Surabaya Neuro Sciens (Snei) melakukan mini discussion yang bertemakan The Current Update in Brain Tumor Surgery. Dengan adanya Indonesia BITS diharapkan menjadi salah satu rujukan penanganan tumor otak di Indonesia, tak terkecuali untuk Indonesia timur.

Dokter spesialis saraf National Hospital Surabaya, Dr dr Irwan Barlian Immadoel Haq SPBS (K) Onc mengatakan, sel tumor bisa tumbuh dimana saja, di seluruh bagian otak.

Baca Juga:  Bersama Pemkab Sampang, Koarmada II TNI AL Gelar Vaksinasi Anak Usia 6-11 Tahun

“Gejalanya muncul itu sesuai tumbuhnya (sel tumor) itu di daerah mana,” ujar Dokter Irwan, Senin 9 Oktober 2023.

Dokter Irwan juga menyebut, penyakit ini bisa diderita oleh siapapun di segala usia, mulai dari anak-anak hingga orang tua. Tumor otak yang menyerang anak, cenderung bersifat ganas dan kebanyakan tumbuh di bagian otak kecil, batang otak dan tengah.

Penulis : Muji

Editor : Putri

Berita Terkait

Transformasi 35 Puskesmas Dan RSUD Kepohbaru Bojonegoro Menjadi BLUD
Layanan UHC Dirasakan Langsung, Keluarga Pasien Apresiasi Kepemimpinan Bupati Fauzi
Akademi Kebidanan Bojonegoro Resmi Beralih Status Menjadi Poltekkes Kemenkes Surabaya
DBHCHT Jadi Solusi Pemkab Sumenep untuk Meningkatkan Layanan Kesehatan dan Kesejahteraan
Peringati Hari Kesehatan Gigi dan Mulut Nasional, Dinkes Pamekasan Gelar Demonstrasi Sikat Gigi Bersama
RSUD Smart Pamekasan Ditunjuk Jadi Tempat Pemeriksaan Bacalon Bupati dan Wabup
Operasi Pemisahan Bayi Kembar Siam Asal Tulungagung, Satu Diantaranya Tak Terselamatkan
Dinkes Pamekasan Lakukan Tes Kebugaran

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 15:22 WIB

Hadapi Permainan Tengkulak Menjelang Panen Raya, Ini Yang Dilakukan Pemkab Bojonegoro

Kamis, 6 Februari 2025 - 00:24 WIB

Dukung Pengusaha UMKM, Dekranasda Bojonegoro Turut Berpartisipasi di INACRAFT 2025

Rabu, 5 Februari 2025 - 11:46 WIB

DPRD Bojonegoro Lakukan Hearing Penataan Toko Modern, Dindagkop UM dan DPMPTSP Saling Lempar Tangung Jawab

Rabu, 5 Februari 2025 - 03:37 WIB

Karyawan PT Sata Tec Geruduk Gedung DPRD Bojonegoro

Selasa, 4 Februari 2025 - 00:38 WIB

Pj Bupati Bojonegoro Resmikan Gedung PIG Geopark, Begini Harapannya

Senin, 13 Januari 2025 - 14:55 WIB

Makanan Bergizi Gratis Mulai Dilakukan di Pamekasan, 2.935 Siswa Terima Manfaat

Senin, 6 Januari 2025 - 15:08 WIB

Sekitar 2,996 Warga Bojonegoro Menerima Program Makan Bergizi Gratis

Kamis, 2 Januari 2025 - 15:00 WIB

Perda Dana Abadi Berkelanjutan Tidak Jadi Disahkan di 2025, Anggaran di Drop Dialihkan Dianggaran Lain

Berita Terbaru

Ekonomi

Satpol PP Bojonegoro Akan Tindak Tegas Toko Modern Ilegal

Jumat, 7 Feb 2025 - 13:47 WIB