Pj Bupati Bojonegoro Berangkatkan Kirab Pataka Peringatan Hari Jadi Provinsi Jatim ke-78

- Admin

Jumat, 29 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Bupati Andryanto saat memberangkatkan rombongan pataka.

i

Pj Bupati Andryanto saat memberangkatkan rombongan pataka.

BOJONEGORO, SUARABANGSA.co.id – Rombongan Kirab Pataka atau Pembawa Tanda Kebesaran Jer Basuki Mawa Beya Peringatan Hari Jadi ke-78 Provinsi Jawa Timur secara resmi diberangkatkan dari Pendopo Malowopati oleh PJ Bupati Bojonegoro Adriyanto, Jumat (29/9/2023). Kirab selanjutnya menuju Kabupaten Ngawi.

Pj Bupati Bojonegoro Adriyanto dalam sambutannya menyebutkan kirab pataka merupakan lambang kebanggaan Provinsi Jatim. Hal ini bertujuan menggugah semangat masyarakat Jatim untuk ikut berperan aktif dalam pembangunan di berbagai bidang.

Dalam kesempatan ini, Pj Bupati Adriyanto berharap dapat menyatukan kembali komitmen kebersamaan dalam membangun Jawa Timur. Adriyanto mengungkapkan karena dengan komitmen bersama, roda pembangunan dan perekonomian di wilayah Jawa Timur dapat berjalan lancar, khusus nya di Kabupaten Bojonegoro.

Baca Juga:  Pj Bupati Bojonegoro Mengikuti Apel Peringatan Hari Pramuka

“Tidak hanya itu, dengan kegiatan ini juga akan terjalin sinergitas dan kolaborasi antara Pemerintah Kabupaten Bojonegoro dan Pemerintah Provinsi Jawa Timur di segala bidang, termasuk dalam pemerintahan, pembangunan serta pelayanan untuk masyarakat,” tambah Adriyanto.

Setelah Rombongan kirab Kabupaten Bojonegoro menyerahkan ke Kabupaten Ngawi, kirab akan dilanjutkan menuju Kabupaten Magetan.

Penulis : Takim

Editor : Putri

Berita Terkait

Soal Pembelian Mobil Dinas Baru, Bupati Bojonegoro: Pembelian Mobil Dinas Kita Hentikan
Tingkatkan Pelayanan, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Gelar Forum Komunikasi Publik
Ketua AKD Bojonegoro Dukung 10 Persen ADD untuk Pengentasan Kemiskinan
Rancangan Teknokratik RPJMD Lima Tahun, Pemkab Sampang Bahas Isu dan Sasaran Penting
Demi Turunkan Kemiskinan Esktrim, Bupati Bojonegoro Akan Naikan IPM
Bupati Bojonegoro Akan Tutup Toko Modern Ilegal yang Bandel
Mau Beli Mobil Baru di Tengah Efisiensi, Ketua DPRD Bojonegoro Mendapat Sorotan
Polda Jatim Gerebek Produsen MinyaKita Palsu di Sampang, Polres dan Pemkab Dinilai Kecolongan

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 02:10 WIB

Momen Puasa, PSHT Rayon Sukorejo Bojonegoro Lakukan Buka Bersama

Jumat, 21 Maret 2025 - 18:22 WIB

SMSI Bojonegoro Berbagi Ratusan Paket Takjil

Jumat, 21 Maret 2025 - 10:15 WIB

Tingkatkan Pelayanan, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Gelar Forum Komunikasi Publik

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:40 WIB

Napi Kasus Narkoba Rutan Kelas IIB Sampang Meninggal di Rumah Sakit

Rabu, 19 Maret 2025 - 12:47 WIB

Rancangan Teknokratik RPJMD Lima Tahun, Pemkab Sampang Bahas Isu dan Sasaran Penting

Senin, 17 Maret 2025 - 10:05 WIB

Sampang Geger, Bayi Perempuan Tanpa Busana Ditemukan Tergeletak di Sawah

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:38 WIB

Pembangunan Kantor DPRD Pamekasan Masih Tahap Perencanaan

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:52 WIB

Maling di Sampang Kepergok saat Beraksi, Kabur tapi Motornya Ditinggal di Lokasi

Berita Terbaru

Daerah

SMSI Bojonegoro Berbagi Ratusan Paket Takjil

Jumat, 21 Mar 2025 - 18:22 WIB