Telkomsel Prestige Apresiasi Pelanggan Setia dengan Gala Dinner di Surabaya

- Admin

Sabtu, 16 September 2023 - 13:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Vice President Consumer Bussines Area  Jawa Bali Telkomsel, Riny Novitriyanti usai konfrensi pers

i

Vice President Consumer Bussines Area Jawa Bali Telkomsel, Riny Novitriyanti usai konfrensi pers

Lebih lanjut Riny menyampaikan, program Telkomsel Prestige dirancang dan dihadirkan dengan lebih mengedepankan prinsip customer centric yang lebih menyesuaikan dengan profil penggunaan layanan dari tiap pelanggan setia Telkomsel, baik pengguna Telkomsel Prabayar maupun paska bayar dengan waktu berlangganan minimal enam bulan dan transaksi atau tagihan bulanan minimal Rp100.000 dalam 3 bulan terakhir.

Berbagai keuntungan dan nilai tambah dari program ini disesuaikan dengan rerata penggunaan layanan selama periode waktu tertentu, seperti pelanggan kategori Gold untuk rerata penggunaan rutin layanan antara Rp 100 ribu hingga Rp 299 ribu tiap bulan.

Baca Juga:  Seorang Wartawan di Sampang Jadi Korban Kekerasan, Tiba-tiba Diserang dan Dipukul

Pelanggan kategori Platinum untuk rerata Rp 399 hingga Rp 999 ribu tiap
bulan, dan pelanggan kategori Diamond untuk rerata di atas Rp 1 juta tiap bulan.

“Semakin tinggi kategori pelanggan dan semakin lama berlangganan, maka akan semakin banyak pula fasilitas
istimewa, layanan, dan penawaran khusus yang akan diterima,” terangnya.

Ia menambahkan, pelanggan dapat melihat kategori dan beragam reward Telkomsel Prestige yang dimiliki dengan mengakses Aplikasi MyTelkomsel.

“Setiap pelanggan juga dapat melakukan upgrade untuk tingkat kategori Telkomsel Prestige dengan terus meningkatkan penggunaan beragam produk dan layanan unggulan Telkomsel secara rutin tiap bulannya,” tutup Riny.

Baca Juga:  Dirlantas Dan Dirkrimsus Ikuti Peresmian Lapangan Tembak di Mako Polda Jatim

Penulis : Muji

Editor : Putri

Berita Terkait

Bus Tujuan Jakarta Sumenep Terbakar di Pamekasan
Video Harimau Besar Hebohkan Warga Pamekasan, Ini Faktanya
Warga Banyuwangi Ditemukan Tewas Saat Mancing Cumi
Plafon Teras Gedung DPRD Bojonegoro Ambruk, Ini Komentar Wakil Ketua
Baru Diresmikan, Plafon Teras Gedung DPRD Bojonegoro Ambruk Dihajar Angin
Tiga Kandang di Sampang Terbakar, Dua Ekor Sapi Hangus Terpanggang
Aktivitas Luar Ruangan, Warga Sampang Keluhkan Suhu Udara Terasa Sangat Panas
Pembahasan KUA PPAS 2024 dan P-APBD 2023 di DPRD Bojonegoro Berlangsung Dramatis

Berita Terkait

Minggu, 26 November 2023 - 01:12 WIB

Pemuda Sumenep Ini Perkosa Mantan Pacar hingga 5 Jam di Sebuah Hotel, Belum Move On?

Jumat, 17 November 2023 - 13:12 WIB

Simpan Barang Haram, Pria di Srono Banyuwangi Diringkus Polisi

Rabu, 15 November 2023 - 14:14 WIB

Polres Pamekasan Ringkus Pelaku Penusukan

Sabtu, 11 November 2023 - 18:53 WIB

Polres Jember Tangkap 2 tersangka Kasus Ganja Hidup dan Narkotika

Jumat, 10 November 2023 - 18:54 WIB

Jual Konten Pornografi Anak di Bawah Umur, Kuli Bangunan Asal Pasuruan di Gelandang Polisi

Selasa, 7 November 2023 - 09:14 WIB

Ungkap Mafia Tanah di Malang, Polda Jatim Tetapkan Lima Tersangka

Sabtu, 4 November 2023 - 12:28 WIB

Muhammadiyah Mojokerto Dukung Kapolri Amankan Pemilu dari Terorisme

Selasa, 31 Oktober 2023 - 19:42 WIB

Pengedar Narkoba Senilai Puluhan Juta, Berhasil Ditangkap Satnarkoba Polres Mojokerto

Berita Terbaru

Birokrasi

Peringati HKN, Dinkes Pamekasan Launching Program ILP

Sabtu, 2 Des 2023 - 15:22 WIB

Peristiwa

Bus Tujuan Jakarta Sumenep Terbakar di Pamekasan

Selasa, 28 Nov 2023 - 16:47 WIB