Setelah Desa Sembung, Kini Desa Wedi Bojonegoro Mengunakan Sepeda Listrik Ramah Lingkungan

- Admin

Sabtu, 10 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO, SUARABANGSA.co.id Program hemat energi yang digagas oleh pemerintah pusat dalam era sekarang disambut baik oleh tingkat daerah mau pun ditingkat Rukun Tetangga.

Dua desa Yaitu Desa Sembung dan Desa Wedi di kecamatan Kapas kabupaten Bojonegoro, membuat program sepeda listrik untuk Rukun tetangga dan warga serta perangkat desa, membuat Viral di medsos Bojonegoro. Sabtu 10/6/2023.

Moch. Arif Wahyudin kepala Desa sembung sebelum berangkat haji mengatakan awak media SUARABANGSA.co.id semua Rukun Tetangga di desa sembung telah mengunakan sepeda listrik yang ramah lingkungan.

Baca Juga:  DLH Bojonegoro Segera Tambah TPS dan Kontainer Sampah di Desa-desa

“21 RT sembung sekarang mengunakan sepeda listrik yang ramah lingkungan,” ungkapnya.

Hal tersebut ternyata konsep tersebut ditiru oleh Desa Wedi kecamatan kapas, yang dimana sepeda listrik untuk perangkat desa, BPD,RT,RW, dan danton linmas Desa Wedi.

Heru Purnomo selaku kades Wedi mengatakan pada awak media suara bangsa, didesa Wedi ada 21 RT , 2 RW. Mulai hari ini telah menikmati sepeda listrik seperti RT desa sembung. Dan kepala desa membenarkan konsepnya meniru konsep yang dilakukan oleh Pemdes Sembung.

Baca Juga:  Bupati Bojonegoro Menyapa Warganya lewat Bojonegoro Night Carnival

“Kita ambil 32 sepeda listrik dan bagi perangkat desa yang mau saja,” ungkapnya.

Saat disingung terkait sumber anggaran, kepala desa yang belum genap satu periode tersebut menjelaskan, pembelian sepeda listrik tersebut adalah potongan gaji mereka, gaji RT dan RW di desa ada yang bersumber dari APBDes dan bersumber dari APBD.

Gaji RT dari APBDes sekitar 150 ribu perbulan ya di tambah dari APBD (pemkab:red) 150 ribu, tiap bulan kurang lebih 300 ribu, dan dalam pengajuan tersebut diserah kan ke Bank Perkreditan rakyat daerah Bojonegoro, dengan jaminan Surat keputusan (SK) dan rekomendasi dari pihak kepala desa sebagai jaminan, dengan cara potong gaji.

Baca Juga:  Bupati Bojonegoro Buka Acara Wisuda Jenjang SD Hifdhil Quran

“Jadi sepeda tersebut yang membelikan adalah pihak bank dengan jaminan SK RT dan mereka perangkat mau pun BPD sebagai jaminan di Bank,yang dengan sistim potong gaji,” jelasnya.

Berita Terkait

Ular Piton Sepanjang 5,2 Meter Bahayakan Warga Sampang, Petugas Damkar Turun Tangan
Momen Puasa, PSHT Rayon Sukorejo Bojonegoro Lakukan Buka Bersama
SMSI Bojonegoro Berbagi Ratusan Paket Takjil
Tingkatkan Pelayanan, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Gelar Forum Komunikasi Publik
Balap Liar dan Baku Hantam Jelang Magrib, Warga Probolinggo Resah
Napi Kasus Narkoba Rutan Kelas IIB Sampang Meninggal di Rumah Sakit
Rancangan Teknokratik RPJMD Lima Tahun, Pemkab Sampang Bahas Isu dan Sasaran Penting
Sampang Geger, Bayi Perempuan Tanpa Busana Ditemukan Tergeletak di Sawah
Tag :

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 13:57 WIB

Ular Piton Sepanjang 5,2 Meter Bahayakan Warga Sampang, Petugas Damkar Turun Tangan

Senin, 24 Maret 2025 - 02:10 WIB

Momen Puasa, PSHT Rayon Sukorejo Bojonegoro Lakukan Buka Bersama

Jumat, 21 Maret 2025 - 10:15 WIB

Tingkatkan Pelayanan, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Gelar Forum Komunikasi Publik

Kamis, 20 Maret 2025 - 14:15 WIB

Balap Liar dan Baku Hantam Jelang Magrib, Warga Probolinggo Resah

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:40 WIB

Napi Kasus Narkoba Rutan Kelas IIB Sampang Meninggal di Rumah Sakit

Rabu, 19 Maret 2025 - 12:47 WIB

Rancangan Teknokratik RPJMD Lima Tahun, Pemkab Sampang Bahas Isu dan Sasaran Penting

Senin, 17 Maret 2025 - 10:05 WIB

Sampang Geger, Bayi Perempuan Tanpa Busana Ditemukan Tergeletak di Sawah

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:38 WIB

Pembangunan Kantor DPRD Pamekasan Masih Tahap Perencanaan

Berita Terbaru