Rusak Lingkungan, Warga Patalan Tolak Tambang Ilegal di Wilayahnya

- Admin

Rabu, 17 Mei 2023 - 13:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PROBOLINGGO, SUARABANGSA.co.id – Maraknya galian tambang yang berdampak pada rusaknya lingkungan terutama di Desa Patalan Kecamatan Wonomerto Kabupaten Probolinggo, mengakibatkan warga gusar dan sepakat untuk menolak tambang ilegal di wilayahnya. Sebab, keberadaannya cukup meresahkan.

“Kami menolak tambang yang tidak ada izinnya, jelas hal itu merusak lingkungan,” ujar Heri, selaku Ketua Lembaga Masyarakat Desa Hutan (LMDH) Desa Patalan, Selasa (16/5/2023).

Heri menegaskan, tambang tidak berizin merupakan ancaman bagi kelestarian lingkungan. Hal itu dikarenakan praktik pertambangan ilegal tidak mematuhi kaidah-kaidah lingkungan yang semestinya dijalankan sesuai aturan.

Baca Juga:  IPNU IPPNU Batang-Batang Dilantik

Oleh sebab itu, ia mendesak agar kegiatan tersebut segera dihentikan.

“Kami hanya tidak ingin lingkungan di Desa Patalan hancur, dirusak oleh tambang-tambang yang tidak memiliki izin dan lolos dari pengawasan,” lanjutnya.

Berdasar informasi di lapangan, kegiatan tambang ilegal di Desa Patalan Kecamatan Wonomerto Kabupaten Probolinggo telah berlangsung sejak Bulan April 2023 lalu.

Mirisnya, tambang ilegal tersebut justru dimotori oleh YY, oknum pemerhati lingkungan hidup yang sepak terjangnya dikenal sebagai pegiat anti pertambangan bodong.

“(YY) hanya berkedok oknum aktivis lingkungan hidup untuk menguntungkan diri sendiri,” pungkasnya.

Baca Juga:  DKUPP Probolinggo Gelar Pelatihan Manajemen Bisnis Skala Mikro

Berita Terkait

Tolak RPP UU Kesehatan, Kadin Jatim Berharap Pemerintah Kembali ke PP 109
Forkopimda Jember Lakukan Pemantauan Pilkades Serentak di Enam Desa
KJP Gelar Muscab, A. Thafi Terpilih Sebagai Ketua
Telkomsel One Konektivitas Tanpa Batas, Ini Kata Pelanggan Surabaya
Rocky Gerung Gagal, KJP-IAI Al-Khairat Tetap Gelar Diskusi Publik
Datangi DPRD Bojonegoro, Sejumlah Kades Kawal Jalannya Rapat Banggar
Polres Pamekasan Larang Penggunaan Motor Listrik di Jalan Raya
Viral, Mobil Pelat Merah Milik Pemkab Sampang Diduga Sengaja Kabur Usai Serempet Pengendara lain di Malang

Berita Terkait

Selasa, 26 September 2023 - 18:14 WIB

Tolak RPP UU Kesehatan, Kadin Jatim Berharap Pemerintah Kembali ke PP 109

Senin, 25 September 2023 - 18:37 WIB

Forkopimda Jember Lakukan Pemantauan Pilkades Serentak di Enam Desa

Sabtu, 23 September 2023 - 20:35 WIB

KJP Gelar Muscab, A. Thafi Terpilih Sebagai Ketua

Jumat, 22 September 2023 - 18:31 WIB

Rocky Gerung Gagal, KJP-IAI Al-Khairat Tetap Gelar Diskusi Publik

Selasa, 19 September 2023 - 19:27 WIB

Datangi DPRD Bojonegoro, Sejumlah Kades Kawal Jalannya Rapat Banggar

Senin, 18 September 2023 - 18:20 WIB

Polres Pamekasan Larang Penggunaan Motor Listrik di Jalan Raya

Senin, 18 September 2023 - 11:08 WIB

Viral, Mobil Pelat Merah Milik Pemkab Sampang Diduga Sengaja Kabur Usai Serempet Pengendara lain di Malang

Sabtu, 16 September 2023 - 21:48 WIB

DPRD Bojonegoro Bakal Evaluasi Program BKKD dan Kombi, Begini Komentar Kades

Berita Terbaru

Daerah

KJP Gelar Muscab, A. Thafi Terpilih Sebagai Ketua

Sabtu, 23 Sep 2023 - 20:35 WIB