Fix, Ini Nama-nama 14 Pemain Voli Putra Timnas Indonesia di SEA Games 2023 Kamboja

- Admin

Selasa, 21 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARABANGSA.co.id – Pagelaran Proliga 2023 usah digelar, Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PP PBVSI) sudah melakukan pemanggilan terhadap 14 pemain voli putra timnas Indonesia.

14 pemain timnas voli Indonesia bakal berlaga di SEA Games XXXII 2023 di Kamboja.

Sejumlah nama nama pemain senior muncul dan juga diwarnai pemain baru.

Sejumlah nama senior seperti Rendy Tamamilang dan Dimas Saputra serta Sigit Ardian tidak masuk dalam daftar 14 pemain Timnas Indonesia.

Sementara Tiga pemain baru yang muncul yakni Boy Arnez, Hendra Kurniawan dan Henry Ade Novian.

Baca Juga:  Jelang SEA Games 2023, Berikut Prediksi 14 Pemain Voli Putri Timnas Indonesia

“Ada beberapa pemain senior yang tidak terpilih, seperti Sigit Ardian, Rendy, dan Dimas. Pemilihan itu berdasarkan masukan dari tim pemilih, dan finalisasinya di pelatih, Mr Jeff Jiang,” terang penanggung jawab Timnas Voli Indonesia, Loudry Maspaitella, seperti dikutip dari Instagram @Voligram, Senin (20/3/2023).

Lanjut ke Halaman Berikutnya
Halaman: (1) (2) (3)

Berita Terkait

Jaga Kesehatan Jelang Bulan Puasa, Camat Torjun Gelar Senam Bersama
Persibo Juara Liga 3 Jawa Timur, Pj Bupati Bojonegoro: Optimis Naik Kelas
Hadir di Bojonegoro, Denny Aprisani Beri Motivasi Pelatih dan Atlit PSHT
Empat Atlet Tenis Meja Pamekasan Membawa Gelar Juara
Didukung Orang Tua, Asyraf Kini Tampil di Suramadu Cup
Tutup Turnamen Bola Voli Dandim Cup ke-Xl Tahun 2023, Ini Pesan Dandim 0826/Pamekasan
618 Atlet Ikuti Kejuaraan Tenis Meja Pangdam V Brawijaya Cup III 2023
Bupati Sumenep  Buka turnamen Bupati Cup U-17 Antar Kecamatan

Berita Terkait

Rabu, 27 Maret 2024 - 13:40 WIB

Pengurus NU Ranting Tanjungharjo Bojonegoro Keluar Komisariat, ini yang Dilakukan

Jumat, 22 Desember 2023 - 20:54 WIB

Baznas Pamekasan Bagi-bagi Uang Pada Warga Kurang Mampu

Rabu, 13 Desember 2023 - 12:56 WIB

Pemkab Pamekasan Rutin Berikan Bantuan Makanan Pada Lansia

Selasa, 21 November 2023 - 09:44 WIB

Jasa Raharja Serahkan Santunan Ahli Waris Laka Kereta Api VS Mikrobus di Lumajang

Senin, 13 November 2023 - 18:01 WIB

Melalui Bupati, PSHT Cabang Jember Serahkan Bantuan 400 Juta Untuk Palestina

Senin, 13 November 2023 - 17:54 WIB

Relawan Gema Berikan Bantuan Bocah Putus Sekolah di Pamekasan

Rabu, 27 September 2023 - 19:54 WIB

Gelar Donor Darah di Surabaya, Moorlife Targetkan 4500 Kantong Darah Serentak di 38 Provinsi

Kamis, 21 September 2023 - 12:55 WIB

Gadis Yatim di Pamekasan Ini Butuh Tempat Tinggal

Berita Terbaru