Wali Kota Padang Sidempuan Sambut Hangat Kehadiran Tim BPK RI Perwakilan Sumut

- Admin

Selasa, 7 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PADANG SIDEMPUAN, SUARABANGSA.co.id – Walikota Padang Sidempuan Irsan Efendi Nasution, SH, MMi beserta jajarannya menyambut hangat kehadiran Tim Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Sumatera Utara (Sumut) terkait Pemeriksaan atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kota Padang Sidempuan Tahun Anggaran 2022 di Ruang Rapat Walikota Padang Sidempuan, Selasa (7/3/2023).

Tim pemeriksa tersebut akan melaksanakan tugasnya selama 30 hari di Kota Padang Sidempuan. Menurut keterangan Ketua Tim BPK Sumut Lazuardi, tim pemeriksa LKPD tersebut akan bertugas memeriksa di Padang Sidempuan hingga awal April 2023.

Baca Juga:  Achmad Fauzi-Dewi Khalifah Resmi Dilantik Jadi Bupati dan Wakil Bupati Sumenep

Ketua tim BPK Sumutl Lazuardi dalam sambutannya menyampaikan apresiasi atas sambutan baik dari Jajaran Pemko Padang Sidempuan, khususnya Bapak Walikota Irsan Efendi Nasution, SH, MM yang sangat support mendukung BPK dalam melaksanakan tugasnya.

Ia juga berharap Peran aktif dari kepala OPD terkait dengan keterangan atau penyajian data yang dibutuhkan.

“Kami tidak bisa bekerja sendiri, jadi kami butuh komunikasi baik dari bapak ibu semuanya. Harapan kami Padang Sidempuan Kembali meraih WTP dan kedepannya akan lebih baik lagi,” tandasnya.

Baca Juga:  Tangani Permasalahan Hukum di Tapanuli Selatan, Pemkab dan Kejari Tandatangani MoU

Sementara Wako Irsan dalam arahannya minta kepala OPD untuk terus koordinasi dan kooperatif penyajian kelengkapan data yang diminta oleh tim BPK Sumut. Karena ini salah satu tahap penting dalam pemeriksaan yang dapat mempengaruhi keberhasilan dan kelancaran pemeriksaan.

Irsan juga menegaskan bahwa kepada OPD untuk melaksanakan semua program dengan patuh dan taat dengan aturan, karena lanjutnya, kita tidak lagi bicara tentang kuantitas tapi kita sudah harus bicara kualitas.

“Saya tegaskan disini kepada seluruh kepala dinas agar kooperatif dalam menyajikan data yang diminta oleh tim BPK. Diharapkan Padang Sidempuan akan kembali meraih WTP,” pungkasnya.

Baca Juga:  Tahap Awal Pembangunan Bendung Gerak Karangnongko, Pemkab Bojonegoro Mulai Sosialisasikan Pengadaan Tanah

Berita Terkait

Pj Bupati Bojonegoro Lantik 123 Pejabat, Ini Harapannya
Satpol PP Bojonegoro Peringatkan Manajemen PT Sata Tec Untuk Berporeasi Setelah Izin Keluar
Hadapi Permainan Tengkulak Menjelang Panen Raya, Ini Yang Dilakukan Pemkab Bojonegoro
Dukung Pengusaha UMKM, Dekranasda Bojonegoro Turut Berpartisipasi di INACRAFT 2025
DPRD Bojonegoro Lakukan Hearing Penataan Toko Modern, Dindagkop UM dan DPMPTSP Saling Lempar Tangung Jawab
Karyawan PT Sata Tec Geruduk Gedung DPRD Bojonegoro
Pj Bupati Bojonegoro Resmikan Gedung PIG Geopark, Begini Harapannya
Makanan Bergizi Gratis Mulai Dilakukan di Pamekasan, 2.935 Siswa Terima Manfaat

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 05:36 WIB

Pelantikan PAW Anggota DPRD Bojonegoro dari Gerindra Tinggal Menungu Waktu

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:54 WIB

Soal Keluhan Pelanggan, PLN ULP Sampang Minta Maaf: Gangguan Disebabkan Pohon Tumbang

Senin, 10 Februari 2025 - 17:57 WIB

Polres Sampang Amankan Pelaku Penipuan dan Penggelapan, Begini Modus Kejahatannya

Minggu, 9 Februari 2025 - 16:24 WIB

Listrik di Sampang Sering Padam, Warga Bingung Ngadu ke PLN Tak Ditanggapi

Jumat, 7 Februari 2025 - 16:58 WIB

KPU Sampang Sampaikan Usulan Pengesahan dan Pengangkatan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Kamis, 6 Februari 2025 - 21:47 WIB

Sah, Malam Ini KPU Sampang Tetapkan Jimad Sakteh Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:17 WIB

Babak Akhir Sengketa Pilbup Sampang, KPU Segera Tetapkan Bupati Terpilih

Kamis, 6 Februari 2025 - 00:47 WIB

MK Tolak Gugatan Pilkada Kabupaten Sampang, Jimad Sakteh Ajak Semua Pihak Bersatu

Berita Terbaru

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Lantik 123 Pejabat, Ini Harapannya

Jumat, 14 Feb 2025 - 16:50 WIB