Tahun Politik, PSHT Cabang Bojonegoro Nyatakan Netral, Fokus Pembinaan Atlet

- Admin

Senin, 6 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO, SUARABANGSA.co.id – Memasuki tahun politik marak terjadi aksi dukung mendukung terhadap tokoh yang dijagokan untuk berlaga dalam perhelatan politik yang digelar setiap lima tahunan ini.

Sebagai organisasi massa yang cukup besar, Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) acap kali dimanfaatkan dalam aksi dukung mendukung tersebut. Namun sebagai organisasi non politik, PSHT menyatakan netral dan tidak berafiliasi dalam dukungan politik terhadap siapapun.

Ketua Cabang SH Terate Bojonegoro, Wahyu Subakdiono Cabang Bojonegoro Pusat Madiun, melalui bidang humas Cabang SH Terate Bojonegoro, Agus Sighro menyampaikan, bila terdapat berita bahwa PSHT Bojonegoro mendukung calon tertentu itu tidak benar dan hanya klaim belaka.

Baca Juga:  Kelanjutan Kasus Pembunuhan di Ketapang Sampang, Keluarga Korban Minta Polisi Usut Tuntas

“SH Terate itu organisasi milik semua golongan yang menjadi anggota. Jadi SH Terate harus bersifat netral dan tidak terlibat dalam aksi dukung mendukung terhadap calon tertentu. Jadi apabila ada pemberitaan yang menyatakan bahwa SH Terate Bojonegoro mendukung salah satu calon, itu bisa dipastikan tidak benar,” kata Agus Sighro, Senin (06/03/2023).

Dijelaskan, bahwa saat ini SH Terate Bojonegoro tetap fokus di bidang pembinaan olah raga bela diri pencak silat. Hal itu dibuktikan dengan penyelenggaraan pertandingan pencak silat antar ranting yang rutin dilaksanakan setiap tahun.

Baca Juga:  Posko Sejahtera di Bojonegoro Bagikan 150 Paket Sembako untuk Warga Miskin

Diantaranya pertandingan antar ranting SH Terate yang digelar pekan kemarin. Dimana pertandingan tersebut mengambil tema Bangkit Berprestasi.

Lanjut ke Halaman Berikutnya
Halaman: (1) (2)

Berita Terkait

Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal
Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim
Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers
Gelar Seminar Parenting Mahasiswa PPG Prajabatan Universitas Jember di Desa Wonoasri: Mengatasi Isu Baby Blues
Penantian 10 Tahun, Kini Warga Mayangrejo Bisa Menikmati Jalan Bagus Sambil Ngabuburit
Buka Musrenbang RKPD dan RPJPD Tahun 2025-2045, Ini Paparan Pj Bupati Sampang

Berita Terkait

Selasa, 9 April 2024 - 03:42 WIB

Polres Pamekasan Tes Urine Sopir Angkutan Umum di Terminal Ronggosukowati

Kamis, 4 April 2024 - 23:10 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Salurkan 600 Zakat Fitrah dalam Peringatan Nuzulul Qur’an 1445 H

Kamis, 4 April 2024 - 06:07 WIB

Polres Pamekasan Musnahkan BB Hasil Operasi Pekat Semeru 2024

Selasa, 2 April 2024 - 12:03 WIB

Polres Bojonegoro Buka Puasa Bersama Awak Media

Minggu, 31 Maret 2024 - 19:07 WIB

Cegah Balap Liar, Polres Bojonegoro Amankan 34 Motor

Minggu, 17 Maret 2024 - 22:00 WIB

Polres Bojonegoro Akan Tindak Tegas Pelaku Perang Sarung

Jumat, 15 Maret 2024 - 13:10 WIB

Kodim Pamekasan Tanam Ratusan Bibit Pohon

Selasa, 12 Maret 2024 - 13:49 WIB

Kapolres Bojonegoro Kunjungi Lokasi Banjir dan Bagikan 3.000 Nasi Bungkus

Berita Terbaru

News

Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN

Kamis, 18 Apr 2024 - 14:54 WIB

Birokrasi

Pemkab Bojonegoro Gelar Takbir bersama di Pendopo Malowopati

Rabu, 10 Apr 2024 - 17:24 WIB