Desa Bandar Hapinis Raih Juara Umum MTQ Tingkat Kecamatan Muara Batang Toru Tapanuli Selatan

- Admin

Rabu, 1 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TAPANULI SELATAN, SUARABANGSA.co.id – Desa Bandar Hapinis dinobatkan sebagai juara umum Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Kecamatan Muara Batang Toru. Prestasi itu, diumumkan panitia MTQ di malam puncak penutupan di Lapangan Masjid Raya, Kantor Camat Muara Batang Toru, pada Minggu (29/1/2023) malam.

Bupati Tapsel H Dolly Pasaribu sebelum menutup MTQ Ke-55 Tingkat kecamatan Muara Batang Toru itu, berharap kepada para peserta yang juara agar jangan merasa cepat puas, tetap belajar, lakukan murojaah, sehingga kualitas bacaannya tetap terjaga, harap Dolly.

Baca Juga:  Bermula Dari Reporter TV, Ini Cerita Azan Sinaga Dilantik jadi Kepala Desa Periode 2023 - 2028 di Tapanuli Selatan

“MTQ Tingkat Kabupaten tahun lalu, Kecamatan Muara Batang Toru keluar sebagai juara, semoga di tahun ini juga kawan-kawan tetap semangat agar nantinya bisa mempertahankan juara,” ujar Dolly.

Namun ingat, banyak kecamatan lain yang tentunya ingin merebut piala bergilir itu dari Muara Batang Toru, maka kesungguhan anak-anak kami di Muara Batang Toru lah, yang bisa mempertahankan piala tersebut.

Sementara Mahmud Lubis Politisi dari Kecamatan itu, mengajak para utusan yang nantinya bersaing di tingkat Kabupaten agar mempersiapkan diri, untuk dapat membawa nama harum Kecamatan.

Baca Juga:  Pasien Covid-19 Membludak, Ruang Isolasi di BLK Sampang Nyaris Penuh

“Saya akan apresiasi para peserta dengan memberi bonus apabila dapat membawa nama harum kecamatan nantinya,” kata Mahmud.

Berita Terkait

Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal
Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim
Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers
Gelar Seminar Parenting Mahasiswa PPG Prajabatan Universitas Jember di Desa Wonoasri: Mengatasi Isu Baby Blues
Penantian 10 Tahun, Kini Warga Mayangrejo Bisa Menikmati Jalan Bagus Sambil Ngabuburit
Buka Musrenbang RKPD dan RPJPD Tahun 2025-2045, Ini Paparan Pj Bupati Sampang

Berita Terkait

Selasa, 9 April 2024 - 03:42 WIB

Polres Pamekasan Tes Urine Sopir Angkutan Umum di Terminal Ronggosukowati

Kamis, 4 April 2024 - 23:10 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Salurkan 600 Zakat Fitrah dalam Peringatan Nuzulul Qur’an 1445 H

Kamis, 4 April 2024 - 06:07 WIB

Polres Pamekasan Musnahkan BB Hasil Operasi Pekat Semeru 2024

Selasa, 2 April 2024 - 12:03 WIB

Polres Bojonegoro Buka Puasa Bersama Awak Media

Minggu, 31 Maret 2024 - 19:07 WIB

Cegah Balap Liar, Polres Bojonegoro Amankan 34 Motor

Minggu, 17 Maret 2024 - 22:00 WIB

Polres Bojonegoro Akan Tindak Tegas Pelaku Perang Sarung

Jumat, 15 Maret 2024 - 13:10 WIB

Kodim Pamekasan Tanam Ratusan Bibit Pohon

Selasa, 12 Maret 2024 - 13:49 WIB

Kapolres Bojonegoro Kunjungi Lokasi Banjir dan Bagikan 3.000 Nasi Bungkus

Berita Terbaru

News

Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN

Kamis, 18 Apr 2024 - 14:54 WIB

Birokrasi

Pemkab Bojonegoro Gelar Takbir bersama di Pendopo Malowopati

Rabu, 10 Apr 2024 - 17:24 WIB