3 Rekomendasi Wisata Religi di Sumenep, Nomor 3 Terkenal Keramat

- Admin

Sabtu, 17 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUARABANGSA.co.id – Kabupaten Sumenep memiliki banyak potensi Wisata. Salah satunya wisata religi. Ada beberapa Wisata religi di Sumenep.

Kabupaten Sumenep bisa menjadi tujuan dari wisatawan luar daerah yang hendak berlibur sambil mencari barokah.

Berikut Wisata religi yang paling sering dikunjungi di Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur.

1. Masjid Jamik Sumenep

Masjid Jamik atau masjid Agung Sumenep merupakan salah satu dari tujuan wisata religi di Kabupaten Sumenep.

Letaknya berada di sebelah barat alun-alun kota Sumenep.

Masjid Jamik ini masih menyuguhkan bangunan-bangunan tua sisa dari keraton Sumenep.

Baca Juga:  Direksi Baru PT Sumenep Line Dilantik Bupati Sumenep

Yang mana Masjid Jamik ini dibangun oleh salah satu Raja Sumenep di masa lampau untuk tempat ibadah sekitar Keraton Sumenep.

2. Kompleks Makam Raja-Raja

Tempat yang satu ini juga menjadi tujuan dari wisatawan luar daerah yang datang ke Sumenep.

Komplek pemakaman raja-raja Sumenep ini juga disebut Asta Tinggi.

Letaknya berada di barat Kota Sumenep yang berada di atas ketinggian. Berjarak 3 kilo meter dari pusat kota Sumenep.

Di sini merupakan tempat peristirahatan terakhir para raja keraton Sumenep dan keturunannya.

Baca Juga:  Rekomendasi 7 Tempat Ngabuburit Paling Asik di Bojonegoro, Bareng Pasangan Mantap Tuh

Tempat ini menjadi salah satu tempat wisata religi terfavorit di Kabupaten Sumenep.

Dari tempat ini, pengunjung bisa melihat Kota Sumenep dari ketinggian. Sehingga kota Sumenep bisa terlihat dengan jelas.

3. Asta Yusuf

Tempat ini merupakan asta dari Sayyid Yusuf bin Ali bin Abdullah Al-Hasani, di Desa Padike, Talango, Pulau Poteran Sumenep.

Asta Yusuf banyak dikunjungi oleh wisatawan dari luar Madura.

Selain berwisata mereka mencari barokah dari keturunan Kanjeng Nabi Muhammad SAW tersebut.

Sayyid Yusuf dikenal sebagai tokoh islamisasi atau tokoh penyebar agama Islam di Pulau Talango.

Baca Juga:  Tak Hadiri FGD AMOS Perihal Pokir, Ketua Dewan DPRD Sumenep Sengaja Menghindar?

Bahkan, Asta Yusuf dikenal keramat bagi sebagian pengunjung berkunjung ke sana.

Kuburan Sayyid Yusuf ditemukan pertama kali oleh Sri Sultan Abdur Rahman Pakutaningrat I (Raden Ario Notonegoro) yang merupakan salah satu raja Sumenep yang berkuasa dari tahun 1811-1854.

Beliau menemukan kuburan Sayyid Yusuf pada saat melakukan perjalanan menuju kota Bali dalam rangka menyebarkan Islam di sana.**

Berita Terkait

Mau Berlibur ke Pamekasan, Berikut 5 Rekomendasi Wisata Pantai yang Instagramable
Florawisata San Terra, Objek Wisata Recommended yang Lagi Viral di Batu Malang
Liburan Nataru Akan Segera Tiba, Pantai The Legend Pamekasan Mulai Berbenah
Kalimantan Selatan Promosikan Geopark Meratus Ke Masyarakat Surabaya
Oktober Penuh Event, Bupati Sumenep Ajak Masyarakat Jatim Meriahkan Hari Jadi Sumenep
Hari Jadi Kabupaten Sumenep ke-754, Bakal Dimeriahkan Festival Musik Tong Tong
Di Bojonegoro ada Tempat Wisata Bersejarah Loh, ada Petilasan Raja Mashur
Kades Pungpungan Optimis Pungpungan Corner Jadi Juara di Bojonegoro Innovative Award 2023

Berita Terkait

Selasa, 9 April 2024 - 03:42 WIB

Polres Pamekasan Tes Urine Sopir Angkutan Umum di Terminal Ronggosukowati

Kamis, 4 April 2024 - 23:10 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Salurkan 600 Zakat Fitrah dalam Peringatan Nuzulul Qur’an 1445 H

Kamis, 4 April 2024 - 06:07 WIB

Polres Pamekasan Musnahkan BB Hasil Operasi Pekat Semeru 2024

Selasa, 2 April 2024 - 12:03 WIB

Polres Bojonegoro Buka Puasa Bersama Awak Media

Minggu, 31 Maret 2024 - 19:07 WIB

Cegah Balap Liar, Polres Bojonegoro Amankan 34 Motor

Minggu, 17 Maret 2024 - 22:00 WIB

Polres Bojonegoro Akan Tindak Tegas Pelaku Perang Sarung

Jumat, 15 Maret 2024 - 13:10 WIB

Kodim Pamekasan Tanam Ratusan Bibit Pohon

Selasa, 12 Maret 2024 - 13:49 WIB

Kapolres Bojonegoro Kunjungi Lokasi Banjir dan Bagikan 3.000 Nasi Bungkus

Berita Terbaru

News

Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN

Kamis, 18 Apr 2024 - 14:54 WIB

Birokrasi

Pemkab Bojonegoro Gelar Takbir bersama di Pendopo Malowopati

Rabu, 10 Apr 2024 - 17:24 WIB