Membawa Harum Nama Daerah, Pebulutangkis asal Bondowoso akan Berlaga di Piala Presiden

- Admin

Rabu, 27 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONDOWOSO, SUARABANGSA.co.id – Beryl Auliya Sungkono bakal membawa nama Jawa Timur dan Bondowoso di Piala Presiden dalam cabang olah raga Bulutangkis.

Kejuaraan Piala Presiden sendiri berlangsung di GOR Nanggala Kopassus, Jakarta Timur, 1 – 6 Agustus mendatang.

Sebelum berangkat, Beryl Rabo pagi berpamitan kepada bupati Bondowoso, Salwa Arifin dengan didampingi orang tua, pengurus PBSI dan pihak Disparpora.

”Selain bentuk apresiasi kepada atlet yang berprestasi, juga untuk menguatkan mental Beryl sebelum berlaga di piala presiden,” kata ketua PBSI Bondowoso, Kukuh Rahardjo.

Baca Juga:  Anggota Polri Dikabarkan Disekap di Pesantren, Kapolda Turun Tangan

PBSI Bondowoso kata Kukuh juga memberikan penghargaan berupa uang pembinaan atas serangkaian prestasi yang diraih Beryl.

”Mohon tidak dilihat dari nominalnya namun bentuk apresiasi dan support yang terus diberikan PBSI untuk prestasi atlet-atlet Bondowoso,” katanya.

Beryl yang masuk PB Junior ini berhak tampil di Piala Presiden setelah menjuarai kelas pemula putri Kejuaraan Bulutangkis Piala Gubernur Jatim, jumi lalu.

Di partai final yang berlangsung di GOR Sudirman Surabaya itu, Beryl mengalahkan Prasetya Nathania dari PB Surya Perdana Kediri.

Baca Juga:  Masyarakat Panik Maraknya PMK, Pemuda PAC GP Ansor Turun Lapang Berikan Edukasi

”Beryl masih muda, masih banyak perlu belajar dan berlatih dan bimbingan dari para seniornya,” kata Heri Sungkono, orang tua Beryl.

Berita Terkait

Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN
Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal
Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim
Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers
Buka Musrenbang RKPD dan RPJPD Tahun 2025-2045, Ini Paparan Pj Bupati Sampang
Oknum Guru di Bojonegoro Berbuat Cabul, Pengurus Yayasan Minta Maaf

Berita Terkait

Kamis, 4 April 2024 - 18:14 WIB

Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers

Selasa, 2 April 2024 - 22:44 WIB

Bojonegoro Mendapat Tambahan Pupuk Subsidi Sekitar 28 Triliun

Jumat, 29 Maret 2024 - 22:26 WIB

Menteri PUPR Tinjau Proses Renovasi Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan Pamekasan

Jumat, 29 Maret 2024 - 13:01 WIB

Paripurna Jawaban LKPJ Pj Bupati Bojonegoro, Hasilkan 30 Rekomendasi untuk 2024

Senin, 25 Maret 2024 - 14:16 WIB

Buka Musrenbang RKPD dan RPJPD Tahun 2025-2045, Ini Paparan Pj Bupati Sampang

Jumat, 22 Maret 2024 - 12:38 WIB

Pj Bupati Pamekasan Hadiri Penutupan TMMD ke 119 Tahun 2024 Kodim 0826

Rabu, 20 Maret 2024 - 18:51 WIB

Pemkab Bojonegoro Akan Subsidi Sembako di Bulan Ramadhan, Begini Komentar Komisi B

Selasa, 19 Maret 2024 - 19:10 WIB

Mentan Tinjau Kondisi Pertanian di Bojonegoro, Begini Komentarnya

Berita Terbaru

News

Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN

Kamis, 18 Apr 2024 - 14:54 WIB