Bupati Sumenep Imbau Masyarakat Silaturrahim Secara Virtual

- Admin

Kamis, 13 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SUARABANGSA.co.id – Bupati Sumenep, Achmad Fauzi mengimbau warganya untuk melakukan silaturrahim secara virtual. Hal itu dilakukan untuk memutus mata rantai penularan virus Covid 19.

Menurut Politis PDI Perjuangan itu bersilaturrahim lebaran kali ini tidak harus bertemu secara fisik. Demi mencegah penularan Covid-19, umat Islam bisa melakukannya dengan pertemuan secara virtual melalui sambungan telepon genggam dan alat komunikasi lainnya untuk saling bertegur sapa dan menanyakan kabar.

“Umat muslim yang merayakan lebaran Idul Fitri 2021 dengan melakukan silaturahmi secara virtual tidak akan mengurangi esensi persaudaraan, mengingat kondisi saat ini berbeda dengan sebelum terjadinya pandemi Covid-19,” terang Fauzi saat sambutan di acara Gema Takbir Idul Fitri 1442 Hijriyah di Pendopo Keraton Sumenep, Rabu (12/05/2021).

Baca Juga:  LPM Dialektika INKADHA Sumenep Bagikan Ratusan Takjil

Suami Nia Kurnia itu menambahkan, Hari Raya Idul Fitri adalah salah satu momen yang tepat untuk mempererat tali silaturahim dan memperkuat hubungan persaudaraan sesama muslim maupun sesama anak bangsa.

“Hanya saja dalam bersilaturahim kali ini tentu berbeda dengan sebelum wabah virus Corona, mengingat tidak memungkinkan bertemu secara fisik,” terang Bupati Fauzi.

Makanya, Pemkab Sumenep mengajak masyarakat saat merayakan lebaran kali ini benar-benar mematuhi protokol kesehatan, seperti memakai masker. Yang demikian tidak lain sebagai upaya memutus rantai penyebaran Covid-19 di Sumenep.

Baca Juga:  Sejumlah Perwira Dimutasi, Sampang Kini Punya Wakapolres Anyar

“Kami mengharapkan Idul Fitri tahun ini adalah momentum bagi umat Islam di Sumenep untuk menekan laju penularan Covid-19. Karena apabila kesehatan pulih, tentu berdampak kepada ekonomi yang bangkit kembali,” pungkasnya.

Berita Terkait

Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN
Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal
Pemkab Bojonegoro Gelar Takbir bersama di Pendopo Malowopati
Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim
Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers
Bojonegoro Mendapat Tambahan Pupuk Subsidi Sekitar 28 Triliun

Berita Terkait

Selasa, 9 April 2024 - 03:42 WIB

Polres Pamekasan Tes Urine Sopir Angkutan Umum di Terminal Ronggosukowati

Kamis, 4 April 2024 - 23:10 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Salurkan 600 Zakat Fitrah dalam Peringatan Nuzulul Qur’an 1445 H

Kamis, 4 April 2024 - 06:07 WIB

Polres Pamekasan Musnahkan BB Hasil Operasi Pekat Semeru 2024

Selasa, 2 April 2024 - 12:03 WIB

Polres Bojonegoro Buka Puasa Bersama Awak Media

Minggu, 31 Maret 2024 - 19:07 WIB

Cegah Balap Liar, Polres Bojonegoro Amankan 34 Motor

Minggu, 17 Maret 2024 - 22:00 WIB

Polres Bojonegoro Akan Tindak Tegas Pelaku Perang Sarung

Jumat, 15 Maret 2024 - 13:10 WIB

Kodim Pamekasan Tanam Ratusan Bibit Pohon

Selasa, 12 Maret 2024 - 13:49 WIB

Kapolres Bojonegoro Kunjungi Lokasi Banjir dan Bagikan 3.000 Nasi Bungkus

Berita Terbaru

News

Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN

Kamis, 18 Apr 2024 - 14:54 WIB

Birokrasi

Pemkab Bojonegoro Gelar Takbir bersama di Pendopo Malowopati

Rabu, 10 Apr 2024 - 17:24 WIB