Jaga Hubungan Baik, KEI Silaturrahim Dengan Sejumlah Wartawan Sumenep

- Admin

Selasa, 8 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, SUARABANGSA.co.id – Jaga hubungan baik, SKK Migas- Kangean Energy Indonesia (KEI) silaturrahmi bersama sejumlah wartawan di Kabupaten Sumenep, Selasa (08/09).

Kegiatan tersebut berlangsung di Ramio cafe, Jl. DR. Cipto, Kolor, Kota Sumenep, Jawa Timur yang dihadiri berbagai media online dan media cetak diantaranya dari berbagai organisasi wartawan.

Hanip Suprapto Manager Public Government Affair mengatakan, bahwa pihaknya ingin menjaga komunikasi dan hubungan yang baik dengan wartawan.

“Kami Kangean Energy Indonesia ingin menjaga hubungan yanh sangat baik dengan temen temen media di Sumenep dengan jalan dilakukan silaturahmi,” terangnya.

Baca Juga:  Pencuri Warung Sembako Resahkan Warga Sumenep, Pelaku Diburu Polisi

Dalam situasi pandemic Covid-19 perlu upaya lebih intens dalam berkomunikasi.
Harapan ke depan tentu saja hubungan yang terjaga dengan baik secara terus menerus, saling support dan saling membantu untuk kebaikan bersama dan demi membantu mewujudkan kesejahteraan masyarakat pada umumnya.

“Selain itu kami juga memberikan hasil produk lokal binaan Kangean Energy Indonesia (KEI) Kepada teman teman media agar ikut serta support UMKM mulai dari proses produksi sampai dengan pemasaran, semoga kedepan akan tumbuh sentra sentra ekonomi di desa desa dan masyarakat kepulauan, tentunya hal ini akan sangat menggembirakan semua pihak,” pungkasnya.

Baca Juga:  Kasus Dugaan Penyelewengan Raskin di Desa Dasuk Laok Bergulir Hingga ke Inspektorat Sumenep

Berita Terkait

Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas
Niat Nonton Festival Pegon, Pasutri di Jember Tabrak Ranting Pohon, Suami Tewas di Tempat
Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN
Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal
Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim
Jaga Sinergitas, Pj Bupati Sampang Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pers

Berita Terkait

Selasa, 23 April 2024 - 20:29 WIB

Kades Campurejo Berburu Rekomendasi, untuk ikut mencalonkan Pilkada 2024 di Bojonegoro

Minggu, 7 April 2024 - 01:42 WIB

Gerindra dan PDIP Jember Beri Sinyal Kuat Koalisi di Pilkada 2024

Kamis, 4 April 2024 - 23:20 WIB

Ribuan Masyarakat Jember Dukung Gus Fawait Jadi Bupati Jember

Rabu, 3 April 2024 - 11:39 WIB

Plt Ketua PSI Surabaya Serahkan Proses Hukum Kasus Dugaan Penyelewengan Banpol ke Polisi

Jumat, 29 Maret 2024 - 22:57 WIB

Ketua TKD Prabowo Gibran Bojonegoro Berterimakasih Kepada KPU dan Relawan

Selasa, 26 Maret 2024 - 15:09 WIB

Geruduk Kantor DPD PSI Surabaya, Massa Minta Erik Komala Dipecat

Kamis, 21 Maret 2024 - 12:05 WIB

DPC Projo Bojonegoro Ucapkan Selamat atas Kemenangan Prabowo-Gibran

Rabu, 20 Maret 2024 - 05:14 WIB

PPP Pamekasan Siapkan 4 Kader Terbaik Untuk Pilbup 2024

Berita Terbaru

Uncategorized

PJ Bupati Bojonegoro Launching Program Paman Sehati

Rabu, 24 Apr 2024 - 20:22 WIB