Pastikan Hewan Bakal Kurban Sehat, DKPP Sumenep Sidak ke Dua Tempat

- Admin

Rabu, 7 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala DKPP Bambang Heriyanto saat sidak ke tempat penjualan hewan kurban.

i

Kepala DKPP Bambang Heriyanto saat sidak ke tempat penjualan hewan kurban.

SUMENEP, SUARABANGSA.co.id – Pastikan kesehatan hewan kurban, Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Sumenep, Madura, Jawa Timur melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah tempat menjual hewan kurban, Rabu (07/08).

Tim langsung menuju ke dua tempat di Jalan Payudan Barat, sekolah Salsabila dan di Jalan Lontar. Di dua tempat itu ada tim medis memeriksa kesehatan hewan satu persatu, mulai dari Kambing sampai Sapi.

Kepala DKPP Bambang Heriyanto mengatakan bahwa pihaknya ingin memastikan kesehatan hewan kurban sebelum dijual dan disembelih saat Idul Adha 1440 mendatang.

Baca Juga:  Dirlantas Polda Jatim Takziah ke Kediaman Anggotanya

“Kami langsung memantau semua hewan kurban. Hal tersebut dilakukan untuk memastikan kesehatan hewan kurban, ” terangnya.

Selain itu, sambung dia, juga memastikan kandang yang digunakan. Sebab, sesuai persyaratan harus teduh. Juga, memastikan ketersedian pakan hewan kurban.

“Semuanya sudah tersedia dengan baik,” ucap mantan Kepala Dispertahortbun Sumenep ini.

Dia menegaskan, dari hasil pemantauan di lapangan dipastikan layak untuk dijadikan hewan kurban. Dari sisi usia hewan juga dinyatakan layak.

“Tidak ada penyakit. Usia sudah mencukup. Kalau kambing minimal satu tahun, dan untuk sapi minimal dua tahun,” pungkasnya.

Baca Juga:  Kenakan Pakaian Adat, Wakil Bupati Sampang Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas

Berita Terkait

Firma Hukum, PABOI dan RS Muhammadiyah se-Jatim Gelar Seminar Bahas UU Kesehatan di Surabaya
Pemkab Bojonegoro Raih Penghargaan WTP
Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada
Dapat Tambahan Jabatan Menjadi 8 Tahun, 360 Kepala Desa se Bojonegoro Syukuran
Peringati HUT ke 17, Ademos Gelar Halal Bihalal Bersama Mensesneg RI
Dari Empat Pilar dan Lembaga Non Government di Bojonegoro Ikuti Seminar HPN
Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas
Jadi Tuan Rumah Pertemuan Rutin PKK, DWP, Pj Bupati Bojonegoro Beri Apresiasi

Berita Terkait

Rabu, 24 April 2024 - 13:35 WIB

Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas

Senin, 22 April 2024 - 13:34 WIB

Satpol PP Pamekasan Sosialisasikan Kriteria Rokok Ilegal yang Tidak Boleh Dijual

Minggu, 14 April 2024 - 18:57 WIB

Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini

Rabu, 27 Maret 2024 - 22:53 WIB

Kasus Dugaan Korupsi Gebyar Batik Pamekasan Mandek di Inspektorat

Senin, 25 Maret 2024 - 19:46 WIB

Polres Pamekasan Tangkap 4 Orang Pembuat Mercon Racikan

Selasa, 19 Maret 2024 - 18:30 WIB

Diduga Korupsi Banpol Rp 800 Juta, Pengurus PSI Surabaya Diadukan ke Polda Jatim

Senin, 26 Februari 2024 - 15:44 WIB

Beraksi Sejak Tahun 2021, Pasutri Pelaku dan Satu Penadah Curanmor di Ciduk Satreskrim Polres Pamekasan

Sabtu, 24 Februari 2024 - 16:32 WIB

Motif Pengeboman Rumah KPPS di Pamekasan Bukan Soal Politik, Ternyata Soal Dendam

Berita Terbaru

Birokrasi

Pemkab Bojonegoro Raih Penghargaan WTP

Jumat, 3 Mei 2024 - 14:56 WIB

Kesehatan

Dinkes Pamekasan Gelar Senam Bersama

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:25 WIB

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada

Selasa, 30 Apr 2024 - 23:29 WIB