Pengurus PBVSI Jawa Timur Dilantik, Ini Posisi Irjen Pol Luki Hermawan

- Admin

Rabu, 2 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, SUARABANGSA.co.id – Kepolisian Daerah Jawa Timur, melaksanakan Pelantikan Pengurus PBVSI Jawa Timur, yang dihadiri se-luruh pejabat utama Polda Jatim, bersama Jajaran Polres/ta Polda Jatim.

Dalam pelantikan pengurus Provinsi PBVSI Jawa Timur masa Bakti 2019 – 2024, berlangsung di Lobby Tribrata Lantai 2 Mapolda Jawa Timur, Rabu (02/10)

Upacara pelantikan pengurus Provinsi PBVSI Jawa Timur kali ini, dipimpin dan di antik langsung oleh Ketua PBVSI Pusat Komjen Pol (Purn.) Drs. Imam Sudjarwo, M.Si.

Adapun yang dilantik dalam Upacara Pelantikan Pengurus Provinsi PBVSI Jawa Timur Masa Bakti 2019 – 2024 kali ini.

Baca Juga:  Jarang Ada yang Tahu, Ini Deretan Fitur-Fitur Smartphone yang Mudahkan Hidup

Yakni, Kapolda Jawa Timur Irjen. Pol. Drs. Luki Hermawan, M.Si., sebagai Ketua Pengurus Provinsi Jawa Timur.

Sedangkan Wakapolda Jawa Timur Irjen. Pol. Drs. Toni Harmanto, M.H. sebagai Wakil Ketua Pengurus Provinsi PBVSI Jawa Timur.

Adapun di se-luruh pejabat utama Polda Jawa Timur, sebagai pengurus provinsi PBVSI jawa, Timur masa jabatan 2019 – 2024.

“Dalam upacara pelantikan pengurus Provinsi PBVSI Jawa Timur, masa Bakti 2019 – 2024 kali ini, di ikuti oleh seluruh pejabat utama Polda Jawa Timur dan Wakapolres jajaran Polda Jawa Timur,” pungkasnya.

Baca Juga:  Plt Kadis Kominfo Bojonegoro Tegaskan Surat Dukungan terhadap Calon di Pemilu 2024 adalah Hoax

Berita Terkait

Firma Hukum, PABOI dan RS Muhammadiyah se-Jatim Gelar Seminar Bahas UU Kesehatan di Surabaya
Hendak Salip Truk, Mobil Pickup di Sampang Tabrak Pemotor hingga Tewas
Niat Nonton Festival Pegon, Pasutri di Jember Tabrak Ranting Pohon, Suami Tewas di Tempat
Warga Pamekasan Geruduk Kantor PLN
Viral Video Warga di Sampang Temukan Jasad Pria Penuh Luka, Kapolsek Robatal Bilang Begini
Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang
Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal
Gelar Buka Puasa Bersama, RSUD dr Mohammad Zyn Sampang Santuni Anak Yatim

Berita Terkait

Minggu, 14 April 2024 - 14:51 WIB

Biaya Parkir Disebut Mahal, Begini Respon Pengelola Wisata Pantai Camplong Sampang

Sabtu, 13 April 2024 - 15:39 WIB

Tak Ada Fasilitas yang Ditawarkan, Tiket Masuk dan Biaya Parkir Pantai Wisata Camplong Mahal

Minggu, 18 Februari 2024 - 15:49 WIB

7 Khasiat Batu Pirus, Alasan Nomer 4 Paling Banyak Dicari

Rabu, 17 Januari 2024 - 10:13 WIB

Harga 2 Jutaan, Galaxy A15 Hadir dengan Spek Gila, Kaum Rebahan dan Konten Kreator Merapat

Minggu, 7 Januari 2024 - 21:03 WIB

Lirik Lagu Madura Nutop Ateh, Nyanyian yang Lagi Viral di TikTok

Selasa, 26 Desember 2023 - 23:05 WIB

Panggung Budaya Madura #2 Meriahkan Hari Jadi ke-400 Sampang

Kamis, 21 Desember 2023 - 14:34 WIB

Jarang Ada yang Tahu, Ini Deretan Fitur-Fitur Smartphone yang Mudahkan Hidup

Rabu, 6 Desember 2023 - 18:05 WIB

Beragam Fitur One UI 5.1 Bikin Hp Galaxy M34 5G Makin Gacor

Berita Terbaru

Birokrasi

Pemkab Bojonegoro Raih Penghargaan WTP

Jumat, 3 Mei 2024 - 14:56 WIB

Kesehatan

Dinkes Pamekasan Gelar Senam Bersama

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:25 WIB

Birokrasi

Pj Bupati Bojonegoro Launching ILP dan Lansia Sembada

Selasa, 30 Apr 2024 - 23:29 WIB